
Bola.net - - Kompetisi Championship alias kasta kedua Inggris telah menyelesaikan musim 2018-19 ini. Laga pekan 46 alias terakhir serentak digelar pada Minggu (5/5) malam.
Dua tim pun dipastikan meraih jatah promosi ke Premier League musim depan. Mereka adalah Norwich City yang menjadi juara serta tim runner-up, Sheffield United.
Norwich memuncaki klasemen dengan perolehan poin 94, unggul lima angka dari Sheffield. Raihan gelar juara The Canaries semakin lengkap karena striker mereka, Teemu Pukki menyabet gelar top skorer dengan koleksi 29 gol.
Tim-Tim di Play-off
Satu lagi jatah promosi ke Premier League akan diperebutkan oleh empat tim peringkat tiga hingga enam yang masuk babak play-off. Keempat tim tersebut adalah Leeds United, West Brom, Aston Villa, dan Derby County.
Di babak play-off, Leeds sebagai tim peringkat tiga akan menghadapi tim peringkat enam, Derby County. Sementara West Brom berduel dengan Aston Villa. Dua laga ini akan digelar dengan format dua leg.
Pemenang dari masing-masing duel tersebut akan bentrok di partai final play-off yang bakal digelar di Wembley pada 27 Mei mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sarri Dinilai Layak Dapat Kesempatan Melatih Chelsea Lebih Lama
Liga Inggris 6 Mei 2019, 22:18
-
Wilfried Zaha Diminta Tidak Tergoda Bujuk Rayu Arsenal dan MU
Liga Inggris 6 Mei 2019, 22:00
-
Gantikan Danny Welbeck, Arsenal Rekrut Eks Striker MU Ini
Liga Inggris 6 Mei 2019, 21:20
-
Tikung MU, Napoli Juga Kejar James Rodriguez
Liga Inggris 6 Mei 2019, 21:00
-
Kebodohan Terbesar Arsenal: Lepas Aaron Ramsey Gratisan
Liga Inggris 6 Mei 2019, 20:40
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR