Bola.net - - Usaha Manchester United untuk mendapatkan Ivan Perisic kembali menemui jalan buntu. Kubu Nerrazurri dikabarkan kembali menolak tawaran setan merah untuk pemain berusia 28 tahun tersebut baru-baru ini.
Semenjak beberapa bulan yang lalu, nama Ivan Perisic kerap dihubungkan dengan Manchester United. Pelatih Setan Merah, Jose Mourinho dikabarkan sangat menyukai gaya bermain Perisic sehingga ia ingin memboyongnya ke Old Trafford musim depan.
Namun hingga hari ini transfer Perisic ke MU tidak kunjung terjadi. Hal ini dikarenakan kubu Setan Merah masih keberatan dengan banderol transfer yang ditetapkan Inter Mialn untuk Perisic.
Ivan Perisic
Inter Milan sendiri baru-baru ini menetapkan deadline bagi transfer Perisic hingga tanggal 1 Juli waktu setempat. Menurut laporan yang dilansir Tuttomercatoweb, kubu MU langsung bergerak cepat dengan menawarkan proposal baru dengan nilai sebesar 42 Juta Euro.
Namun menurut laporan tersebut, kubu La Beneamata kembali menolak tawaran tersebut. Mereka tetap bersikukuh bahwa Perisic hanya dilepas di angka 50 Juta Euro, jika kurang dari itu mereka enggan menjualnya.
Jika MU tidak segera memperbaharui tawaran mereka lagi, maka kemungkinan transfer Perisic akan batal karena kubu Nerrazurri mengagendakan pembaharuan kontrak untuk bintang Timnas Kroasia ini dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Jagokan MU Juara EPL Musim Depan
Liga Inggris 1 Juli 2017, 21:30
-
Inter Kembali Tolak Tawaran MU Untuk Perisic
Liga Inggris 1 Juli 2017, 20:10
-
Tinggalkan MU, Ibrahimovic Sampaikan Salam Perpisahan
Liga Inggris 1 Juli 2017, 18:40
-
Abaikan MU, Marquinhos Perpanjang Kontrak di PSG
Liga Eropa Lain 1 Juli 2017, 15:27
-
Arbeloa: Mourinho Pria Paling Pemberani di Sepakbola
Liga Inggris 1 Juli 2017, 13:20
LATEST UPDATE
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR