Berbicara setelah kemenangan 3-0 Serbia atas Wales, Ivanovic mengatakan bahwa Mata akan tetap menjadi bagian penting The Blues. Dalam dua musim terakhir, Mata memang menjadi pemain paling bersinar di Stamford Bridge.
"Juan adalah salah satu pemain terbaik dalam dua musim terakhir. Dia memang datang sedikit terlambat pada musim panas, tetapi dia punya waktu untuk berlatih sekarang. Juan adalah pemain yang sangat penting bagi tim," ujar Ivanovic.
Lebih jauh, Ivanovic mengatakan bahwa Mata adalah salah satu pemain terbaik di Premier League saat ini. Permainan brilian Mata menjadikannya sebagai yang paling bersinar di Liga Inggris.
"Sangat penting bagi Juan untuk berlatih keras dan memaksimalkan semua kesempatan yang dia dapat. Saya selalu mengatakan bahwa, buat saya, Juan adalah salah satu pemain paling berkualitas di Liga Inggris. Dia memiliki sentuhan dan permainan brilian," imbuhnya. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 11 September 2013, 21:48

-
Roberto Carlos Peringatkan Chelsea Soal Eto'o
Liga Inggris 11 September 2013, 19:06
-
Ivanovic: Juan Mata Masih Pemain Penting Chelsea
Liga Inggris 11 September 2013, 18:17
-
Drogba Pernah Gagal Dorong Yaya Toure ke Chelsea
Liga Inggris 11 September 2013, 16:20
-
Meski Inggris Seri, Lampard Senang Capai Caps ke-100
Piala Dunia 11 September 2013, 05:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR