Cedera tersebut didapatkan Wilshere setelah membela Inggris di partai uji coba menghadapi Denmark yang berakhir dengan kemenangan 1-0 bagi The Three Lions.
Di pertandingan tersebut Wilshere memang sempat mendapatkan perawatan dari tim medis setelah ditekel kapten Denmark yang juga bek Liverpool Daniel Agger namun ia tetap bisa melanjutkan pertandingan hingga menit 59.
Situs resmi Arsenal memastikan Wilshere harus menjalani proses pemulihan selama kurang lebih enam pekan yang berarti The Gunners tak bisa memakai jasanya di sejumlah pertandingan termasuk saat menghadapi Everton di perempat final Piala FA akhir pekan ini dan di leg kedua 16 besar Liga Champions di mana Arsenal harus bertandang ke markas Bayern Munich.
Dalam istilah medis, bagian tulang di bagian atas kaki kiri Wilshere yang mengalami retak disebut tulang navicular. (afc/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 6 Maret 2014, 22:05

-
Juve dan Italia Ditinggal Giovinco 15 Hari
Liga Italia 28 Agustus 2012, 11:18
-
Cedera 'Aneh' Pemain Sepak Bola
Editorial 15 Maret 2011, 01:39
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR