Bola.net - - Fabian Delph mengatakan bahwa ia tidak ingin meninggalkan Manchester City di bursa transfer kali ini dan ingin terus memperjuangkan tempatnya di tim.
Sang gelandang baru bermain sekali musim ini usai mengalami cedera pangkal paha serius yang membuatnya absen empat bulan.
Hal itu membuatnya dikaitkan dengan mantan timnya, Aston Villa dan Leeds United, dan juga Newcastle. Namun pemain berusia 27 tahun mengatakan bahwa ia masih belum berniat untuk meninggalkan Etihad.
"Ada beberapa teman yang mengatakan saya dikaitkan dengan banyak klub. Namun saya tak memikirkannya. Saya bahagia di sini. Saya merasa bisa membantu rekan setim saya dan saya kini sudah semakin fit," tutur Delph pada ESPN.
"Saya ada di sini dan saya menyukainya. Saya bekerja dengan para pemain terbaik dunia, dan staff yang bagus. Saya bahagia di sini. Saya mengharap bisa mendapat menit bermain di masa mendatang."
Delph menambahkan: "Saya cedera selama kurang lebih empat setengah bulan, saya seperti menjadi pemain yang terlupakan untuk saat ini. Namun saya kembali fit dan siap bermain. Saya bahagia dengan perkembangan yang ada. Kapanpun saya dibutuhkan, saya akan siap. Saya akan terus bekerja keras."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Dalam Hukuman, Man City Siap Tebus Harga Aubameyang
Liga Inggris 25 Januari 2017, 19:54
-
Jadi Pemain Terlupakan, Delph Tak Ingin Tinggalkan City
Liga Inggris 25 Januari 2017, 14:30
-
Guardiola Ingin Bertahan Lima Tahun di Manchester City
Liga Inggris 25 Januari 2017, 14:00
-
Ghoulam Kembali Muncul di Radar Conte
Liga Inggris 25 Januari 2017, 13:20
-
Courtois: Chelsea Berpikir Musim Lalu Akan Mudah
Liga Inggris 25 Januari 2017, 11:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR