
Bola.net - Jadwal dan link live streaming Liverpool vs Arsenal dalam duel pekan ke-12 Premier League 2021/22, Sabtu (20/11/2021). Live streaming Liverpool vs Arsenal bisa Bolaneters saksikan di Mola TV.
Di laga terakhirnya sebelum jeda internasional, Liverpool takluk 2-3 dari West Ham dan dipaksa menelan kekalahan pertama mereka musim ini. Sementara itu, Arsenal menang 1-0 atas Watford lewat gol tunggal Emile Smith Rowe, dan mereka pun tak terkalahkan dalam sepuluh pertandingan beruntun di semua kompetisi.
Arsenal terus membaik sejak terakhir kali kalah (0-5 vs Manchester City). Delapan kemenangan dan dua hasil imbang diraih oleh anak-anak asuh Mikel Arteta. Itu membuat mereka percaya diri menatap lawatan ke Anfield, dan itu hal yang wajar.
Arsenal sekarang hanya terpaut dua poin di belakang Liverpool. Jika menang, Arsenal akan menggusur Liverpool. Namun, akankah semudah itu?
Jadwal dan Live Streaming
- Pertandingan: Liverpool vs Arsenal
- Waktu: Minggu, 21 November 2021
- Jam: 00.30 WIB
- Stadion: Anfield
- Live streaming: Mola TV (klik di sini)
Statistik Liverpool vs Arsenal
- Liverpool selalu menang dalam 5 laga kandang terakhirnya melawan Arsenal di Premier League.
- Liverpool tak terkalahkan dalam 8 laga kandang terakhirnya melawan Arsenal di Premier League (M6 S2 K0).
- Liverpool selalu mencetak minimal 3 gol dalam 6 laga kandang terakhirnya melawan Arsenal di Premier League.
- Liverpool selalu mencetak minimal 2 gol dalam 8 laga terakhirnya di Premier League.
- Liverpool tak terkalahkan dalam 9 laga kandang terakhirnya di Premier League.
- Arsenal tak terkalahkan dalam 10 laga terakhirnya di semua kompetisi (M8 S2 K0).
- Arsenal tak terkalahkan dalam 3 laga tandang terakhirnya di Premier League (M2 S1 K0): 1-0 vs Burnley, 0-0 vs Brighton, 2-0 vs Leicester.
- Arsenal mencatatkan 6 clean sheet dalam 9 laga tandang terakhirnya di Premier League.
Klasemen Sementara Premier League 2021/22
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool vs Arsenal: Aaron Ramsdale Bakal Sibuk Nih
Liga Inggris 20 November 2021, 18:02
-
Video Prediksi Liverpool vs Arsenal: Siapa yang Bakal Unggul?
Open Play 20 November 2021, 15:55
-
Ada Sederet Fakta Menarik Jelang Duel Liverpool vs Arsenal, Apa Saja?
Liga Inggris 20 November 2021, 15:19
-
Liverpool vs Arsenal: 5 Kemenangan Terakhir The Gunners di Anfield
Liga Inggris 20 November 2021, 14:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR