
Bola.net - Chelsea telah merilis jadwal mereka di ajang Premier League 2021/22. Tim asal London Barat ini bisa dikatakan mendapatkan jadwal yang cukup merata.
Seperti yang sudah diketahui, Premier League musim ini dimulai lebih awal. Kick-off EPL musim ini dimulai pada tanggal 6 Agustus 2022, padahal biasanya kick-off musim baru dimulai pada pertengahan/akhir Agustus.
Ini disebabkan mulai pertengahan November-Desember 2022 Piala Dunia Qatar 2022 akan dimulai. Sehingga mau tidak mau Premier League harus meliburkan jadwal mereka selama satu bulan penuh.
EPL akan dilanjutkan kembali pada boxing day, pada tanggal 26 Desember 2022. Lalu musim akan berakhir pada 28 Mei 2023.
Bagaimana jadwal yang didapatkan anak asuh Thomas Tuchel tersebut? Simak selengkapnya di bawah ini.
Kick Off Berat

Chelsea mengawali perjalanan mereka di Premier League 2022/23 dengan melakoni laga tandang. Mereka harus menghadapi salah satu tim kuda hitam, Everton.
The Toffees berhasil selamat dari degradasi di musim lalu. Jadi Frank Lampard mulai mempersiapkan musim 2022/23 agar performa mereka tidak jeblok.
Melawan Chelsea yang notabene salah satu unggulan juara membuat Everton akan terpacu untuk bisa mengawali musim dengan kemenangan, apalagi mereka bermain di kandang mereka sendiri.
Berat di April

Chelsea bisa dikatakan mendapatkan jadwal yang cukup rata. Dalam artian selama satu bulan, mereka mendapatkan satu laga big match saja.
Namun di bulan April 2022, mereka akan mendapatkan dua laga big match. Mereka akan tandang ke Old Trafford untuk menghadapi Manchester United.
Dua pekan setelahnya, mereka akan tandang ke Emirates Stadium untuk berhadapan dengan Arsenal.
Berikut adalah jadwal lengkap Chelsea di Premier League 2022/23.
Agustus 2022

- 6 Everton (A)
- 13 Tottenham Hotspur (H)
- 20 Leeds United (A)
- 27 Leicester City (H)
- 31 Southampton (A)
September 2022

- 3 West Ham (H)
- 10 Fulham (A)
- 17 Liverpool (H)
Oktober 2022

- 1 Crystal Palace (A)
- 8 Wolverhampton Wanderers (H)
- 15 Aston Villa (A)
- 18 Brentford (A)
- 22 Manchester United (H)
- 29 Brighton (A)
November 2022

- 5 Arsenal (H)
- 12 Newcastle (A)
Desember 2022

- 26 Bournemouth (H)
- 31 Nottingham Forest (A)
Januari 2023

- 2 Manchester City (H)
- 14 Crystal Palace (H)
- 21 Liverpool (A)
Februari 2023

- 4 Fulham (H)
- 11 West Ham (A)
- 18 Southampton (H)
- 25 Tottenham (A)
Maret 2023

- 4 Leeds United (H)
- 11 Leicester City (A)
- 18 Everton (H)
April 2023

- 1 Aston Villa (H)
- 8 Wolverhampton (A)
- 15 Brighton (H)
- 22 Manchester United (A)
- 26 Brentford (H)
- 29 Arsenal (A)
Mei 2023
- 6 Bournemouth (A)
- 13 Nottingham Forest (H)
- 20 Manchester City (A)
- 28 Newcastle (H)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Jorginho, Chelsea Minta Juventus Serahkan Pemain Ini
Liga Inggris 16 Juni 2022, 22:53
-
Mason Mount, Calon Peraih Ballon dOr di Masa Depan
Liga Inggris 16 Juni 2022, 09:36
-
Titik Terang Mulai Terlihat, Romelu Lukaku Jadi Balik ke Inter Milan?
Liga Italia 16 Juni 2022, 07:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR