
Bola.net - Jadwal live streaming Premier League musim 2023/2024 di Vidio hari ini, Rabu 21 Februari 2024. Liga Inggris hari ini menggelar duel pekan 26 antara Liverpool vs Luton Town.
Selain SCTV dan Vidio, pertandingan Premier League musim 2023/2024 juga bisa disaksikan lewat Nex Parabola dan Moji.
Liverpool akan menjamu Luton Town dalam laga pekan 26 Premier League 2023/2024 di Anfield, Kamis (22/2/2024) mulai pukul 02.30 dini hari WIB.
Laga ini sengaja digelar lebih cepat dari jadwal semula karena Liverpool akan bermain di laga final Carabao Cup melawan Chelsea pada akhir pekan mendatang.
Liverpool pun menargetkan kemenangan untuk menjauh dari kejaran dua rival utamanya menuju gelar juara, yakni Manchester City dan Arsenal.
Berikut jadwal Premier League di Vidio hari ini selengkapnya.
Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming

Liverpool vs Luton Town
Venue: Anfield
Jadwal: Kamis, 22 Februari 2024
Kick-off: 02.30 WIB
Siaran langsung: Champions TV 5
Live streaming: Vidio (Platinum)
Link live streaming: Klik tautan ini
Simak jadwal lengkap pekan 26 Premier League di bawah ini.
Jadwal Pekan 25 Premier League 2023/2024

Kamis, 22 Februari 2024
02:30 WIB - Liverpool vs Luton Town - Champions TV 5, Vidio
Sabtu, 24 Februari 2024
Chelsea vs Tottenham (Ditunda)
22:00 WIB - Aston Villa vs Nottingham Forest
22:00 WIB - Brighton vs Everton
22:00 WIB - Crystal Palace vs Burnley
22:00 WIB - Manchester United vs Fulham
Minggu, 25 Februari 2024
00:30 WIB - Bournemouth vs Manchester City
03:00 WIB - Arsenal vs Newcastle
20:30 WIB - Wolverhampton vs Sheffield United
Selasa, 27 Februari 2024
03:00 WIB - West Ham vs Brentford
Klasemen Premier League 2023/2024
Top Skor Premier League 2023/2024

17 Gol - Erling Haaland (Manchester City)
15 Gol - Mohamed Salah (Liverpool)
14 Gol - Dominic Solanke (Bournemouth)
13 Gol - Ollie Watkins (Aston Villa)
12 Gol - Son Heung-min (Tottenham), Bukayo Saka (Arsenal)
11 Gol - Jarrod Bowen (West Ham)
10 Gol - Hwang Hee-chan (Wolverhampton), Alexander Isak (Newcastle), Richarlison (Tottenham), Cole Palmer (Chelsea).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Amsyong, Liverpool! Bayern Munchen Bakal Seriusi Angkut Xabi Alonso
Bundesliga 21 Februari 2024, 22:12
-
Bayern Munchen Cari Manajer Baru, Jurgen Klopp: Gak Dulu!
Liga Inggris 21 Februari 2024, 22:00
-
Head to Head dan Statistik: Liverpool vs Luton Town
Liga Inggris 21 Februari 2024, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR