
Bola.net - Raksasa Premier League Liverpool sudah menjadwalkan beberapa laga uji coba di masa pra musim jelang hadapi kompetisi musim 2024/2025.
Liverpool akan menjalani masa pramusim ini dengan pemandangan berbeda. Sebab Jurgen Klopp sudah digantikan oleh Arne Slot.
Sekarang ini Arne Slot sudah memulai program latihan pramusim untuk skuad Liverpool. Namun tentu saja anggota skuad The Reds tak lengkap.
Sebab sebagian masih ada yang harus bertugas bersama negaranya di Euro 2024. Beberapa juga masih menjalani masa liburan.
Liverpool Tantang Arsenal dan Manchester United

Musim 2024/2025 akan jadi musim yang mendebarkan bagi Liverpool dan Arne Slot tentunya. Musim ini akan jadi pembuktian apakah perekrutan pelatih asal Belanda untuk menggantikan Jurgen Klopp sudah tepat atau tidak.
Slot pun paham betul akan hal tersebut. Untuk itulah ia berusaha untuk mempersiapkan timnya dengan sebaik mungkin pada masa pramusim 2024 ini.
Ia pun sudah merancang empat pertandingan uji coba selama masa pramusim. Di antaranya melawan dua rivalnya di Premier League yakni melawan Arsenal dan Manchester United.
Duel ini nantinya akan tersaji di Amerika Serikat. Sebab Liverpool memang akan menggelar tur ke negeri Paman Sam tersebut pada musim panas ini.
Selain itu Liverpool juga akan menggelar duel lawan Sevilla di Anfield. Ini akan jadi laga perdana Arne Slot di hadapan para pendukung The Reds.
Jadwal Lengkap Pramusim Liverpool 2024

27 Juli 2024
- Acrisure Stadium
- 06.30 WIB - Liverpool vs Real Betis
1 Agustus 2024
- Lincoln Financial Field
- 06.30 WIB - Liverpool vs Arsenal
4 Agustus 2024
- Williams-Brice Stadium
- 06.30 WIB - Manchester United vs Liverpool
11 Agustus 2024
- Anfield
- 21.00 WIB - Liverpool vs Sevilla
Klasemen Premier League
Jangan lupa Bolaneters, ikuti terus update berita Liverpool terbaru dan seputar sepak bola top Eropa, termasuk hasil dan klasemen terbaru Liga Inggris hari ini di Bola.net. Kalian juga bisa lho memantau jadwal lengkap Premier League dan jadwal lengkap Liverpool di situs kebanggaan kalian ini. Jangan kelewatan ya.
Baca Juga:
- Adios! Pasca Cabut dari Liverpool, Thiago Putuskan Pensiun
- Perjalanan Karier Thiago: Belajar di Brasil dan La Masia, Panen Gelar di Barcelona, Bayern, & Liverpool
- Thiago Gantung Sepatu, Netizen: Keputusan Pensiun Paling Random
- Daftar Lengkap Transfer Premier League Musim Panas 2024/2025
- Adrian Tinggalkan Liverpool dan Kembali ke Spanyol, Ini Klub Barunya
- Arne Slot Pastikan Tidak Akan Jual Darwin Nunez: Saya Suka Gaya Mainnya!
- Saingi Juventus, Liverpool Juga Kejar Teun Koopmeiners
- Liverpool Sempat Dekati Bek Turki di Euro 2024 Ini Saat Krisis, Tapi Pulang Dengan Tangan Hampa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andai Joshua Zirkzee Gagal, MU Bakal Kejar Brian Brobbey?
Liga Inggris 8 Juli 2024, 20:05
-
Marseille Segera Tuntaskan Transfer Mason Greenwood dari MU?
Liga Inggris 8 Juli 2024, 19:53
-
Meski Ingin Bertahan, Casemiro Disebut Masih Bisa Cabut dari MU
Liga Inggris 8 Juli 2024, 18:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR