Bola.net - - Wayne Rooney masih bisa melakukan beberapa hal di Inggris, menurut rekannya di , Phil Jagielka.
Rooney, 31 tahun, mencetak dua gol di dua laga Premier League di awal karirnya sejak kembali ke Everton, membantu tim asuhan Ronald Koeman meraup empat poin dari maksimal enam.
Gol sang striker ke gawang Manchester City awal pekan ini juga merupakan gol ke-200 sang pemain di Premier League - membuatnya menyusul pencapaian Alan Shearer.
Jagielka memuji Rooney, yang menurutnya layak dipanggil kembali ke timnas menjelang laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Malta dan Slovakia.
Phil Jagielka
"Dengan musim yang dilalui Wayne sebelumnya - di mana ia tidak mendapat kesempatan bermain sebanyak yang ia inginkan - ia fokus di Everton dan jika Inggris memberikan kesempatan, dia akan siap mencetak lebih banyak gol," tutur Jagielka menurut Goal International.
"Dia adalah top skorer sepanjang masa Inggris. Saya beruntung sudah beberapa kali bermain bersama Wayne dan dia terlihat amat bagus, sama laparnya seperti sebelumnya dan itu pertanda bagus untuk kami."
"Saya yakin dia akan bahagia. Jika tidak, kami akan senang jika dia mendapat waktu istirahat dan siap membela kami lagi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tribute Kane Untuk Sang Legenda Timnas Inggris, Rooney
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 22:17
-
Dilatih John Terry, Pemenang Piala Soeratin Diboyong ke Inggris
Bola Indonesia 23 Agustus 2017, 20:45
-
Rooney Pensiun dari Timnas Inggris
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 20:17
-
Kesal Dengan Conte, Abrahimovich Hubungi Tuchel
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 18:05
-
Legenda The Reds: Mane Lebih Berpengaruh Ketimbang Coutinho
Liga Inggris 23 Agustus 2017, 17:50
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR