Bola.net - - Striker Leicester City, Jamie Vardy, berkeras bahwa ia sangat berkomitmen di King Power Stadium.
Pemain 31 tahun, yang di musim panas 2016 menolak kesempatan bergabung dengan Arsenal, sempat dikaitkan dengan Everton dan musim dingin ini.
Bos The Blues, Antonio Conte, ingin menghadirkan penyerang anyar untuk mengurangi beban bermain Alvaro Morata.
Namun Vardy mengaku amat berkomitmen di The Foxes dan ketika ditanya soal rumor tersebut, ia mengatakan di Sportsmole: "Siapa yang dikaitkan dengan saya sekarang? Chelsea, mereka sudah dikaitkan dengan semua orang, bukan demikian?"
Jamie Vardy
"Anda harus menanggapi hal semacam itu biasa saja, itu cuma rumor."
"Biasanya itu dimulai dengan seseorang yang memberikan taruhan beberapa puluh pounds di bandar judi. Saya sendiri hanya berkonsentrasi di Leicester hingga klub mengatakan saya harus melakukan sebaliknya."
Chelsea sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan Peter Crouch dan Andy Carroll.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Newcastle United: Skor 3-0
Liga Inggris 28 Januari 2018, 22:34 -
Benitez Bersiap Hadapi Chelsea yang Tengah Terluka
Liga Inggris 28 Januari 2018, 06:20 -
Chelsea Benar-benar Serius Soal Giroud
Liga Inggris 28 Januari 2018, 04:20 -
Jamie Vardy Tanggapi Rumor Transfer ke Chelsea
Liga Inggris 28 Januari 2018, 03:20 -
Cara Conte Persiapkan Skuat Bikin Pemain Chelsea Dongkol
Liga Inggris 28 Januari 2018, 03:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR