Tiga gol Chelsea pada pertandingan ini masing-masing disumbangkan oleh Branislav Ivanovic, Pedro dan Oscar. Sementara satu gol tim tamu merupakan kreasi Fabio Borini.
Kebangkitan Chelsea usai ditinggal oleh Jose Mourinho ini sebenarnya tidak lepas dari permainan apik gelandang Nemanja Matic. Kendati tidak mencetak gol, Matic menjadi pemain yang paling terlibat aktif dalam pertandingan ini.
Matic menjadi pemain yang paling aktif terlibat dalam permainan dengan total 81 kali melepaskan umpan di mana 76 di antaranya merupakan umpan akurat. Jumlah tersebut tidak hanya terbanyak pada pertandingan, namun terbanyak dibandingkan pemain lain di pekan ke-17 (belum termasuk laga Arsenal vs Manchester City).
Berikut diagram distribusi bola Matic yang diambil dari Squawka:

Akurasi umpan Matic pada laga ini cukup jauh jika dibandingkan dengan pemain Chelsea lainnya. Oscar yang menjadi pemain terbaik kedua hanya mampu melepas 67 umpan akurat, sementara Cecs Fabregas jauh lebih sedikit dengan 65 umpan akurat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Dibuat Jengkel Pemain Belia Chelsea Ini
Liga Inggris 22 Desember 2015, 23:20
-
Menebak Kemungkinan Formasi dan Susunan Pemain Chelsea Di bawah Guus Hiddink
Liga Inggris 22 Desember 2015, 16:17
-
Editorial 22 Desember 2015, 15:54

-
Lawan Chelsea, Van Gaal Akan Dapat Pengawalan Ekstra
Liga Inggris 22 Desember 2015, 15:47
-
Liga Inggris 22 Desember 2015, 15:34

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR