Saat ini, United memang tengah duduk nyaman di puncak klasemen dengan keunggulan 12 poin. Dengan hanya tersisa 10 pertandingan, hal yang bisa dilakukan City untuk saat ini hanyalah terus meraih kemenangan di setiap laga yang mereka jalani, sembari berharap MU akan terpeleset sebanyak tiga kali.
Garcia pun tetap yakin The Citizens masih memiliki peluang untuk bisa mengangkat trofi Premier League kembali musim ini.
"12 poin adalah keunggulan yang baik bagi United, namun masih ada 10 pertandingan tersisa dan 30 poin untuk didapatkan," terang Garcia.
"Itu masih mungkin, kami adalah City, kami harus bertarung hingga akhir pertandingan, dan hal itu pasti bisa terwujud. Kami akan terus berjuang untuk mendapatkan gelar Premier League."
Garcia paham betul bahwa perjalanan mereka masih akan sangat berat di sisa pertandingan yang ada. Pasalnya, mereka masih harus menghadapi Everton dan Tottenham yang sangat mungkin menjegal dan memperberat langkah mereka. (gl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zabaleta: Tevez Kembali ke Performa Terbaik
Liga Inggris 7 Maret 2013, 11:50
-
Javi Garcia: City Masih Berpeluang Susul United
Liga Inggris 7 Maret 2013, 02:00
-
Dortmund Tidak Berminat Datangkan Dzeko
Liga Eropa Lain 6 Maret 2013, 23:17
-
Maradona Akan Bujuk Aguero Gabung Madrid
Liga Inggris 6 Maret 2013, 05:30
-
Yaya Toure Tegaskan Musim City Belum Usai
Liga Inggris 5 Maret 2013, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR