"Kami siap. Kami memiliki beberapa hari untuk memulihkan dan mempersiapkan diri kita sendiri dan kita harus siap untuk pertandingan ini," ujar pemain 20 tahun ini kepada Chelsea TV.
Zouma juga menegaskan bahwa pertandingan melawan Arsenal tidak akan berlangsung dengan mudah. Selain bernuansa Derby London, pertandingan ini juga akan memperebutkan trofi juara Community Shield.
"Bermain melawan Arsenal tidak pernah merupakan permainan yang mudah. Ini adalah derby dan itu adalah untuk piala dan kami ingin memenangkan segalanya, dan yang dimulai dengan permainan ini," tegasnya.
Zouma memang pantas waspada mengingat fakta bahwa musim lalu Arsenal sukses tampil sebagai kampiun Community Shield setelah mengandaskan perlawanan juara Premier League 2013/2014, Manchester City dengan skor 3-0. [initial]
Baca Ini Juga
- Prediksi Arsenal vs Chelsea 2 Agustus 2015
- Fans Berat Mourinho, Filipe Melo Idamkan Gabung Chelsea
- Menurut Wilshere, Faktor Ini Akan Bikin Arsenal Juara
- Mertesacker: Arsenal Harus Belajar dari Chelsea
- Berlabuh di MLS, Drogba Ucap Terima Kasih pada Chelsea dan Nesta
- Sanchez Waspadai Chelsea dan MU Jelang EPL 15/16
- Mourinho Kenang Skandal Chelsea vs Barcelona
- Keown Berharap Cech Tak Dapat Sambutan Buruk Dari Fans Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Jamin Remy Satu Tempat di Tim Utama Chelsea
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:26
-
Cahill: Aneh Rasanya Harus Melawan Cech
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:24
-
Cahill: Hasil Lawan Arsenal Tak Pengaruhi Chelsea Awali Musim
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:08
-
Duo Manchester Edan di Bursa Transfer, Chelsea Sulit Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 21:02
-
Zouma Optimis Chelsea Bisa Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 18:21
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR