Pemain Pantai Gading tersebut resmi bergabung dengan klub Amerika Utara pekan ini, usai resmi dilepas oleh The Blues.
Sosok berusia 37 tahun juga mengatakan bahwa mantan kapten Italia, Alessandro Nesta, ikut membantu dirinya mengambil keputusan bergabung dengan klub.
"Saya berbicara dengan Nesta dan saya tahu ia mendapat pengalaman yang luar biasa di sini dan Montreal adalah wilayah di mana para warganya berbicara dalam bahasa Prancis, sementara presiden klub juga memiliki pengaruh besar," tutur Drogba pada reporter.
"Para pemain Chelsea dan staff juga memuji fasilitas latihan yang ada di sini - itu amat penting," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Merson: Arsenal Harus Jadi Kandidat Juara EPL
- Arsenal Persilakan Pemain Muda Ini Gabung Hull City
- Transfer Di Maria Pengaruhi Masa Depan Pedro dan Nolito
- Keown: Coret Jones, Van Gaal Harus Percaya Smalling
- Diaby Akui Sempat Kecewa Tidak Dimainkan Oleh Wenger
- 'Koscielny, Pemain Paling Penting Dalam Skuad Arsenal'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditawar Chelsea dan PSG, Telles Bahagia di Galatasaray
Liga Inggris 31 Juli 2015, 23:15
-
Jika Ingin Juara Arsenal Harus Punya Start Bagus
Liga Inggris 31 Juli 2015, 22:13
-
Menurut Wilshere, Faktor Ini Akan Bikin Arsenal Juara
Liga Inggris 31 Juli 2015, 22:05
-
Mertesacker: Arsenal Harus Belajar dari Chelsea
Liga Inggris 31 Juli 2015, 15:23
-
Berlabuh di MLS, Drogba Ucap Terima Kasih pada Chelsea dan Nesta
Liga Inggris 31 Juli 2015, 14:36
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR