Bola.net - Sebuah kabar buruk datang bagi Manchester United. Gelandang mereka, Nemanja Matic dikonfirmasi mengalami cedera jelang pertandingan Derby Manchester.
Tengah pekan nanti, United akan melakoni sebuah laga berat. Mereka harus menghadapi Manchester City di Etihad Stadium pada leg kedua Carabao Cup.
Pada laga ini, United tengah mengalami krisis gelandang. Dua pemain andalan mereka, Paul Pogba dan Scott McTominay saat ini tengah berada di ruang perawatan akibat cedera yang mereka alami.
Solskjaer mengonfirmasi bahwa daftar cedera timnya semakin bertambah dengan cedera yang dialami Matic. "Selain Matic, tidak ada lagi pemain kami yang cedera," beber Solskjaer kepada MUTV.
Baca situasi terkini Matic selengkapnya di bawah ini.
Cedera Ringan
Fans United sendiri bisa bernafas lega mengenai cedera yang dialami Matic. Sang gelandang hanya mengalami cedera ringan dan kemungkinan besar bisa tampil menghadapi City.
"Nemanja hanya mengalami masalah kecil. Itulah mengapa ia harus kami tarik keluar di pertengahan pertandingan [vs Tranmere Rovers]."
"Dia sudah bermain di banyak pertandingan belakangan ini, sehingga kami berharap ia bisa kembali berlatih besok, karena saya belum melihatnya sejauh ini."
Turunkan Tim Terkuat
Solskjaer juga mengonfirmasi bahwa ia akan menurunkan tim terbaiknya saat menghadapi Manchester City.
Ia akan memainkan beberapa pemain kunci yang ia istirahatkan saat pertandingan melawan Tranmere Rovers.
"Aaron (Wan-Bissaka) akan kembali ke skuat kami jelang pertandingan ini, David [De gea] pun demikian." ujarnya.
Tugas Berat
Manchester United punya tugas yang cukup berat untuk lolos ke Final Carabao Cup musim ini.
Pasalnya di leg pertama mereka tertinggal 3-1 dari sang tetangga.
(MUTV)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi ke Final Carabao Cup, MU Diharamkan Parkir Bis
Liga Inggris 28 Januari 2020, 19:20
-
Ini Kiat MU agar Comeback di Markas Manchester City
Liga Inggris 28 Januari 2020, 19:00
-
Kalah 3-1 di Leg Pertama, MU Masih Pede Bisa Tembus Final Carabao Cup
Liga Inggris 28 Januari 2020, 18:40
-
Jelang Derby Manchester, Solskjaer Konfirmasi Nemanja Matic Cedera
Liga Inggris 28 Januari 2020, 18:20
-
Menebak Starting XI di Duel Manchester City vs Manchester United
Liga Inggris 28 Januari 2020, 14:49
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR