
Bola.net - Sebuah kabar mengejutkan datang dari Leeds United. The Whites resmi memutus kontrak pelatih mereka, Jesse Marsch.
Marsch sudah sekitar satu tahun menjabat sebagai manajer Leeds United. Ia menggantikan Marcelo Bielsa sebagai manajer The Whites.
Sempat menyelamatkan Leeds dari degradasi pada musim lalu, prestasi Marsch bersama tim asal Yorkshire itu mulai menurun. Alhasil saat ini Leeds United hanya terpaut selisih gol dari zona degradasi.
Manajemen Leeds United nampaknya sudah kehabisan kesabaran dengan Marsch. Alhasil mereka resmi memecat sang manajer baru-baru ini.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Putuskan Berpisah
Pengumuman pemecatan Jesse Marsch diumumkan melalui laman Leeds United.
Mereka mengonfirmasi bahwa sang pelatih dibebastugaskan dari tanggung jawabnya sebagai manajer Leeds. Namun di pernyataan resmi itu tidak dijelaskan dengan detail penyebab pemecatan ini.
Leeds juga mengonfirmasi tiga asisten Marsch, Rene Maric, Cameron Toshack dan Pierre Barrieu juga akan meninggalkan Elland Road.
Belum Punya Pelatih
Dalam pernyataan resmi mereka, Leeds United mengonfirmasi bahwa mereka belum memiliki sosok pengganti March.
Mereka sedang melakukan proses perekrutan manajer baru. Jadi mereka akan segera mengumumkan manajer baru mereka secepat mungkin.
Dengan kepergian Marsch, Leeds belum mengumumkan siapa caretaker mereka. Jadi belum diketahui siapa yang akan memimpin sesi latihan The Whites dalam sepekan ke depan.
Back to Back
Situasi ini bisa dikatakan tidak baik bagi Leeds. Pasalnya sepekan ini, mereka akan menghadapi sejumlah laga sulit.
Mereka akan bertandang ke Old Trafford untuk menghadapi Manchester United di laga tunda EPL 2022/23 sebelum menjamu Setan Merah di Elland Road pada akhir pekan nanti di pekan ke-23 EPL.
Klasemen Premier Leauge
(LUFC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Hadapi Manchester United, Leeds United Pecat Jesse March
Liga Inggris 6 Februari 2023, 22:27
-
Manchester United Tes Ombak untuk Transfer Victor Osimhen
Liga Inggris 6 Februari 2023, 21:39
-
Manchester United Segera Umumkan Kontrak Baru Diogo Dalot?
Liga Inggris 6 Februari 2023, 21:26
-
Penyerang Ajax Ini Gabung Manchester United di Musim 2023/24?
Liga Inggris 6 Februari 2023, 21:02
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR