
Bola.net - Kebersamaan Chelsea dan Mason Mount akan berlanjut lebih panjang. Sang playmaker dilaporkan akan menerima kontrak baru dalam waktu dekat ini.
Mount seperti yang sudah diketahui adalah didikan akademi Chelsea. Ia diorbitkan Frank Lampard di tahun 2019 silam.
Mount dengan cepat menjelma jadi pemain kunci Chelsea. Ia memberikan dampak yang besar bagi lini serang The Blues.
The I mengklaim bahwa performa Mount itu ternyata diamati oleh manajemen Chelsea. Mereka berencana memberikan kontrak baru untuk sang playmaker.
Simak situasi transfer Mount di bawah ini.
Lindungi Aset
Laporan itu mengklaim bahwa manajemen Chelsea melihat Mount sebagai aset yang berharga. Jadi mereka harus menjaganya.
Mereka tahu performa apik Mount membuat tim-tim top Eropa meliriknya. Jadi mereka takut suatu hari nanti pemuda 23 tahun itu bakal dibajak oleh tim-tim lain.
Demi mengantisipasi hal itu, mereka ingin memagarinya dengan kontrak baru sehingga ia bisa lebih lama membela The Blues.
Naik Gaji Besar
Laporan itu mengklaim manajemen Chelsea menyiapkan kontrak jangka panjang untuk Mount. Sebagai kompensasinya, sang pemain akan diberikan kontrak bernilai besar.
Saat ini gaji Mount tergolong masih cukup kecil. Ia hanya digaji 80 ribu pounds per pekan di Chelsea.
Jika ia meneken kontrak baru itu, maka ia akan mendapatkan gaji dua kali lipat yaitu 160 ribu pounds per pekan. Sang pemain dikabarkan tertarik dengan tawaran tersebut.
Tunggu Akuisisi Selesai
Namun laporan itu juga mengklaim bahwa proses kontrak baru Mount belum bisa beres dalam waktu dekat.
Chelsea masih menyelesaikan proses takeover oleh Todd Boehly baru mereka bisa mengikat Mount dengan kontrak baru tersebut.
Klasemen Premier League
(The I)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bakal Jual Hakim Ziyech, Ditawarkan ke MU?
Liga Inggris 25 Mei 2022, 17:00
-
Jika Bertahan, Chelsea Gandakan Gaji Mason Mount
Liga Inggris 25 Mei 2022, 16:38
-
Chelsea Bidik 2 Pemain RB Leipzig, Siapa Saja?
Liga Inggris 25 Mei 2022, 11:00
-
Chelsea di Musim 2021/22: Juara Eropa yang Kehabisan Bensin
Liga Inggris 25 Mei 2022, 10:22
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR