Bola.net - - Penjaga gawang nomor satu Inggris yang baru saja bergabung dengan West Ham, Joe Hart mengakui jika dirinya selalu mencintai klub asal London tersebut.
Hart baru saja resmi dipinjam West Ham selama satu musim dari klub asalnya, Manchester City. Pemain 30 tahun itu memutuskan kembali ke Inggris setelah musim lalu menjalani masa peminjaman di klub Serie A, Torino.
"Saya selalu mencintai klub ini. Saya pikir Anda akan kesulitan mencari seseorang, kecuali pendukung tim lain di sekitar London, yang tak mencintai klub ini," ujar Hart kepada West Ham TV.
"Klub ini memiliki sesuatu, klub ini memiliki sejarah besar dan saya selalu suka bermain melawan West Ham," lanjutnya.
Di West Ham, Hart akan bereuni dengan eks rekannya di Manchester City, Pablo Zabaleta yang sudah lebih memastikan bergabung dengan skuat asuhan Slaven Bilic.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Kesulitan Buang Para Pemain City
Liga Inggris 19 Juli 2017, 15:50
-
Hart Senang Kembali ke Premier League
Liga Inggris 19 Juli 2017, 07:50
-
Joe Hart Nantikan Duel Kontra Man City dan MU
Liga Inggris 19 Juli 2017, 02:46
-
Joe Hart: Saya Selalu Cinta West Ham
Liga Inggris 19 Juli 2017, 01:10
-
Joe Hart Resmi Gabung West Ham
Liga Inggris 18 Juli 2017, 23:24
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR