Berbatov terlihat memegangi punggungnya ketika memasuki ruang ganti pada jeda babak pertama. Sebagian orang menganggap ia akan ditarik keluar pada babak kedua.
Akan tetapi, pemain asal Bulgaria ini memaksa bermain dan mendapatkan suntikan penghilang rasa sakit.
"Kondisi tersebut sangat sulit karena saya kira Berbatov mengalami patah tulang rusuk. Kami pikir dia akan diganti di babak kedua, tapi dia mendapatkan suntikan guna melanjutkan pertandingan," terang Jol.
Keputusan Berbatov pun ternyata tidak sia-sia. Pasalnya ia mampu mencetak gol untuk membuat Fulham unggul sebelum disamakan kembali oleh Reading. (sky/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jol: Saya Kira Berbatov Patah Tulang Rusuk
Liga Inggris 28 Oktober 2012, 16:00
-
Arsenal Siap Jalin Kerja Sama Dengan Adidas
Liga Inggris 26 Oktober 2012, 18:00
-
Dzeko Puas Usai Cetak Gol Kemenangan City
Liga Inggris 1 Oktober 2012, 10:00
-
Mancini: City Dikerjai dan Tetap Menang
Liga Inggris 30 September 2012, 08:59
-
Highlights EPL: Fulham 1 - 2 Manchester City
Open Play 30 September 2012, 02:27
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR