
Bola.net - Manajer Manchester United, Erik Ten Hag memberikan update terbaru terkait kondisi Tyrell Malacia. Ia menyebut bahwa sang bek saat ini masih menjalani proses penyembuhan cedera.
Seperti yang sudah diketahui, Malacia sudah lama tidak memperkuat Manchester United. Ia absen semusim penuh di musim 2023/2024 kemarin akibat mengalami cedera berkepanjangan.
Jelang musim 2024/2025 ini, Malacia tidak ikut dalam pra musim Setan Merah. Ia masih berlatih terpisah di Carrington.
Baru-baru ini Erik Ten Hag dimintai informasi terkait kondisi Malacia. Ia menyebut bahwa sang bek kemungkinan baru bisa bermain sekitar dua bulan lagi.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Oktober Comeback?

Dalam konferensi persnya baru-baru ini, Ten Hag membeberkan kondisi terbaru dari Malacia.
Ia menyebut bahwa saat ini sang bek lagi menjalani proses pemulihan cedera dan ia bisa comeback dalam dua bulan lagi.
"Saya rasa cukup memungkinkan bagi Tyrell Malacia untuk comeback dalam dua bulan lagi," buka Ten Hag dalam konferensi persnya.
Progress Bagus

Menurut Ten Hag, sejauh ini progress pemulihan cedera Malacia berjalan dengan baik.
Jadi ia optimistis sang bek tidak lama lagi bisa memperkuat Setan Merah sekali lagi.
"Dia sudah dekat untuk kembali bermain, namun kami masih memantau situasinya. Saya rasa dalam waktu dekat ini ia sudah bisa berlatih bersama tim, dan setelah itu kita lihat bagaimana kondisinya," pungkas sang manajer.
Opsi Pelapis

Dengan absennya Malacia, Manchester United akan mengandalkan Luke Shaw di sisi kiri pertahanan mereka di awal musim 2024/2025.
Selain Shaw, MU juga memiliki bek muda Harry Amass yang mulai dipersiapkan untuk bermain di tim utama Setan Merah.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erik Ten Hag Doakan Arne Slot Sukses di Liverpool
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 19:44
-
Kabar Baik atau Buruk? Tyrell Malacia Baru Bisa Perkuat MU di Bulan Oktober 2024
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 19:33
-
Soal Cedera Antony dan Marcus Rashford, Begini Kata Erik Ten Hag
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 18:00
-
Erik Ten Hag Indikasikan Casemiro Bakal Bertahan Bersama Manchester United
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 17:40
-
Tokcer di Pra Musim, Wonderkid Ini Bertekad Tembus Tim Utama MU
Liga Inggris 2 Agustus 2024, 17:16
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR