Arsenal tengah mengumpulkan poin yang sama dengan Manchester City di klasemen, usai mencatat start meyakinkan musim ini. Setelah sembilan laga, hanya satu poin memisahkan tim di lima teratas dan kompetisi diprediksi akan jadi yang terketat dalam beberapa tahun terakhir.
Ferguson, yang merupakan manajer legendaris MU, merasa bahwa mantan rivalnya, Arsene Wenger, memiliki kans besar untuk menjadi juara.
"Anda juga jangan lupakan Arsenal. Tim mereka sekarang lebih solid dan lebih agresif," tutur Ferguson di Kicker.
Ferguson kemudian mengungkap kekaguman pada Iwobi, yang sudah menjadi pemain reguler di tim inti Arsenal, sejak melakoni debut tahun lalu.
"Saya amat terkesan dengan pemain muda Alex Iwobi." [initial]
(kick/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech: Perburuan Gelar Juara Akan Berlangsung Ketat
Liga Inggris 28 Oktober 2016, 23:45
-
Leicester Bukan Tim Calon Juara Musim Ini Menurut Cech
Liga Inggris 28 Oktober 2016, 23:05
-
MU Masih Dianggap Salah Satu Kandidat Juara Musim Ini
Liga Inggris 28 Oktober 2016, 20:32
-
Petit Anggap Ibrahimovic Sama Sekali Tak Mirip Cantona
Liga Inggris 28 Oktober 2016, 20:01
-
Wenger Malah Puas Ozil Tak Masuk Nominasi Ballon d'Or
Liga Inggris 28 Oktober 2016, 20:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR