Ya, pertahanan Spurs memang untuk sementara ini menjadi pertahanan terbaik di Premier League dengan baru kebobolan tiga gol dalam tujuh pertandingan awal. Catatan itu merupakan yang terbaik dengan tim yang paling mendekati catatan itu adalah Everton yang kebobolan lima gol.
Kekuatan pertahanan Spurs sendiri mendapatkan pujian setelah mereka mengalahkan Manchester City dua gol tanpa balas. Meskipun merupakan tim dengan pertahanan terbaik, Lloris percaya timnya bukan tim yang suka bermain bertahan.
"Musim lalu kami sudah menjadi salah satu tim dengan pertahanan yang terbaik di Premier League. Jadi, saya pikir itu menjadi dasar kami untuk menjadi kuat di lini belakang. Tapi itu bukan berarti kami merupakan tim yang defensif, kami sebaliknya," terangnya.
"Kami mencoba untuk mengambil banyak risiko dalam pertandingan kami, mencoba untuk bermain setinggi mungkin yang kami bisa di atas lapangan, melakukan tekanan, seperti yang kami lakukan di babak pertama melawan Manchester City," sambungnya.
"Tapi, kami mempunyai kemampuan untuk bermain dengan opsi yang berbeda, seperti yang kami lakukan di babak kedua," tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang Akui Didekati Man City dan Real Madrid
Liga Champions 4 Oktober 2016, 19:00
-
Inilah Alasan Isco Tolak Manchester City
Liga Spanyol 4 Oktober 2016, 16:05
-
Messi Target Pulih Lawan Manchester City
Liga Spanyol 4 Oktober 2016, 15:05
-
City Berkibar di Puncak, Herrera Minta MU Tenang
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 14:54
-
Tak Semua Pemain Manchester City Sesuai 'Standar' Guardiola
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR