Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte mengaku sangat puas dengan performa yang ditunjukan anak asuhnya baru-baru ini. Conte menyebut timnya telah menunjukan mentalitas yang top dengan bangkit dari ketertinggalan.
The Blues nyaris menelan hasil buruk pada pertandingan pekan ke 34 EPL musim ini. Bertamu ke markas Southampton, juara EPL itu harus tertinggal lebih dahulu 2-0 dari tuan rumah.
Namun di babak kedua The Blues berhasil bangkit. Dua gol dari Olivier Giroud ditambah satu gol Eden Hazard sukses menuntaskan misi comeback mereka di Saint Mary Stadium.
Conte merasa senang karena anak asuhnya sudah menunjukan mentalitas yang top. "Ini adalah kemenangan yang bagus," ujar Conte kepada BBC Sports.
"Yang terpenting bagi saya adalah tim ini menunjukan semangat dan gairah yang tepat dan juga antusiasme yang bagus di babak kedua."
"Yang terpenting saat ini kami bisa menunjukan gairah yang sama di setiap pertandingan dan kami harus bertarung hingga akhir. Kami perlu mengakhiri musim ini dengan sebaik mungkin." tutup mantan pelatih Timnas Italia tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Southampton: Alonso Harusnya Dapat Kartu Merah
Liga Inggris 14 April 2018, 23:45
-
Conte: Southampton Buat Chelsea Menderita
Liga Inggris 14 April 2018, 23:30
-
Kalahkan Soton, Conte Puji Spirit Chelsea
Liga Inggris 14 April 2018, 23:15
-
Empat Besar Masih Mungkin Untuk Chelsea
Liga Inggris 14 April 2018, 23:00
-
Jadi Pahlawan Chelsea, Giroud Bahagia
Liga Inggris 14 April 2018, 22:45
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR