Bola.net - - Tomas Kalas belum lama ini mengikat kontrak empat tahun dengan dan bakal segera bergabung dengan Fulham sebagai pemain pinjaman selama semusim.
Pemain Rep. Ceska, yang cuma membuat dua penampilan di Premier League bersama Chelsea, menghabiskan musim 16/17 lalu di Fulham.
Fulham kini juga menampung Lucas Piazon sebagai pemain pinjaman dari Chelsea, seiring upaya mereka mendapatkan jatah promosi, usai musim lalu kalah di babak semifinal play-off musim lalu.
Tomas Kalas
Kontrak baru Chelsea untuk Kalas diputuskan setelah mereka melepas bek tengah Kurt Zouma sebagai pemain pinjaman ke Stoke City. Sebelumnya, pemain Prancis tersebut diikat kontrak anyar dengan durasi enam tahun.
Chelsea sudah melepas beberapa pemain muda mereka di musim panas ini, beberapa di antaranya Bertrand Traore, Nathaniel Chalobah, dan Nathan Ake.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habiskan 130 Juta Euro, Fans Chelsea Harus Redam Ekspektasi
Liga Inggris 28 Juli 2017, 22:46
-
Conte: Chelsea Tetap Favorit Juara
Liga Inggris 28 Juli 2017, 21:32
-
Buang Sembilan Pemain Muda Chelsea, Conte Membela Diri
Liga Inggris 28 Juli 2017, 20:07
-
Alonso: Morata Tak Akan Kesulitan di Premier League
Liga Inggris 28 Juli 2017, 15:45
-
Conte Nilai MU dan Man City Akan Bersaing Kejar Gelar Premier League
Liga Inggris 28 Juli 2017, 15:22
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR