Bola.net - - Bintang Tottenham Harry Kane berharap akan terpeleset dan kehilangan poin sehingga timnya bisa mendapat peluang menyalip mereka.
Chelsea memang tampil luar biasa di bawah asuhan Antonio Conte sepanjang musim ini. Mereka bertengger di puncak klasemen Premier League dengan keunggulan sembilan poin dan sangat difavoritkan menjadi juara.
The Blues sendiri akan berkunjung ke markas tim papan tengah Burnley pada akhir pekan ini dan diprediksi bakal membawa pulang tiga poin. Meskipun begitu, Kane sangat yakin Chelsea masih bisa terpeleset seperti tim-tim besar di Premier League belakangan ini.
"Mudah-mudahan mereka akan kehilangan beberapa poin. Memang benar Chelsea memiliki jarak sembilan poin sekarang tapi di Premier League apapun bisa terjadi," kata Kane kepada Times of India.
"Liverpool kehilangan poin melawan Hull dan Arsenal kalah melawan Watford baru-baru ini, dan siapa yang mengira itu semua? Hal seperti ini bisa terjadi di EPL dan kami harus siap mengambil keuntungan jika mereka terpeleset."
Tottenham sendiri saat ini berada di posisi runner up dan pada akhir pekan ini akan berkunjung ke markas di Anfield.
Baca Juga:
- Clyne: Kami Harus Menang Demi Klopp dan Fans
- Merson Prediksi Liverpool vs Tottenham Berakhir Seri
- Conte: Ada Enam Tim Masih Berpeluang Juara Musim Ini
- Ingin Kalahkan Spurs, Liverpool Wajib Matikan Kane dan Alli
- Clyne Pede Liverpool Bisa Jinakkan Tottenham
- Liverpool vs Tottenham Diprediksi Berakhir Imbang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Dukung Lampard Jadi Pelatih
Liga Inggris 11 Februari 2017, 21:42
-
Kante: Chelsea Berbeda, Ini Tim Juara
Liga Inggris 11 Februari 2017, 20:40
-
Conte Tegaskan Tak Akan Jual Hazard
Liga Inggris 11 Februari 2017, 20:20
-
Conte: Burnley Sangat Kuat di Kandang
Liga Inggris 11 Februari 2017, 19:40
-
Conte: Ada Enam Tim Yang Bisa Juara Termasuk MU
Liga Inggris 11 Februari 2017, 19:20
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR