Sebenarnya rencana ini sudah disampaikan Manchester City sejak bulan Juli tahun lalu dan akhirnya mendapatkan persetujuan dari dewan kota Manchester.
City akan menambah daya tampung stadion mereka dari 47.726 penonton menjadi 62.170 penonton di awal musim 2015-16 dengan meningkatkan bagian Utara dan Selatan dengan menambah lebih dari 6000 tempat duduk di kedua sisi tersebut, serta 2000 tempat duduk lagi di sisi lapangan.
Mengenai dana yang nantinya dipakai City untuk mempermegah Etihad Stadium dipastikan tak akan mempengaruhi kondisi keuangan mereka terkait peraturan financial fair play yang ditetapkan UEFA.
Memperbesar kapasitas Etihad Stadium merupakan strategi City untuk meningkatkan fasilitas yang mereka miliki.
Musim depan City akan meninggalkan kompleks latihan Carrington dan pindah ke Etihad Campus yang jauh lebih megah, Etihad Campus sendiri dibagun dengan dana tak kurang dari 200 juta pounds.
Saat ini stadion milik Manchester United, Old Trafford masih sebagai stadion dengan kapastias terbanyak di Liga Premier Inggris dengan daya tampung 75.811 penonton. (espn/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho : Manchester City Tim Yang Kuat
Liga Inggris 14 Februari 2014, 23:20
-
Agen: Jovetic Akan Tetap di Man City
Liga Inggris 14 Februari 2014, 22:55
-
Kembali Hadapi Manchester City, Mourinho Buru Kemenangan
Liga Inggris 14 Februari 2014, 21:19
-
Neymar Bisa Tampil Lawan Rayo Vallecano dan Man City
Liga Champions 14 Februari 2014, 20:45
-
Samir Nasri Siap Hadapi Chelsea
Liga Inggris 14 Februari 2014, 20:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR