Bola.net - - Kapten Swansea City, Leon Britton, memperkirakan gelandang Gylfi Sigurdsson akan segera pindah ke .
Sigurdsson sudah lama dikaitkan dengan kepindahan ke Goodison Park sejak akhir musim lalu, di mana Swansea menuntut kompensasi 50 juta pounds untuknya.
Britton mengaku tahu bahwa rekan setimnya itu hampir pasti akan hengkang, dan mengatakan pemain Islandia sudah membuktikan kelasnya dengan membuat sembilan gol dan 13 assist musim lalu.
Gylfi Sigurdsson
"Statistiknya tahun lalu, anda akan mengira dia bermain di salah satu klub papan atas klasemen. Dia memiliki pengaruh besar untuk kami di lini depan, namun sayangnya di Swansea, ketika ada tim yang lebih besar tertarik, sulit untuk mempertahankannya," tutur Britton menurut Goal International.
"Klub sudah berusaha. Namun meski mereka menuntut 50 juta pounds, itu takkan cukup. Everton akan mengajukan penawaran dan Gylfi akan pergi."
"Jika dia memang pergi, penting bagi kami menggantikan tempatnya dengan pemain yang kualitasnya sama atau mendekati dirinya. Anda tidak pernah tahu, jadi saya sendiri masih berharap dia bertahan. Namun Everton memiliki cukup banyak uang sekarang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kesuksesan MU Boyong Matic Dipuji Gelandang Swansea
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 23:27
-
Chelsea Dinilai Keliru Melepas Matic
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 22:42
-
Tiba di London, Alexis Sanchez Langsung Latihan
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 22:09
-
Arsenal Pede Bisa Kalahkan Liverpool Dalam Perburuan Lemar
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 22:07
-
Liverpool Tolak Tawaran 89 Juta dari Barca Untuk Coutinho
Liga Inggris 1 Agustus 2017, 21:46
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR