Kita ketahui Bale sering diberitakan bakal menjadi punggawa Madrid. Entah untuk musim ini atau musim depan. Namun, pemain yang bersangkutan telah menegaskan bahwa ia ingin membantu timnya menembus empat besar Premier League dan memberikan tiket ke Liga Champions.
Sementara Keane yang pernah bermain untuk Spurs pada musim 2002 hingga 2008, mengaku setuju dengan keputusan Bale yang memilih bertahan di White Hart Lane.
Namun, bagi Keane, pemain sekaliber Bale wajib mempertimbangkan tawaran bermain untuk Madrid di masa mendatang.
"Saya ingin menyaksikan Bale membantu Tottenham memperebutkan tiket Liga Champions pada musim depan. Setelah itu baru ia boleh memikirkan rencana jangka panjang," ujar Robbie seperti dilansir talkSPORT.
"Seperti kebanyakan pesepakbola lainnya, Bale ingin menunjukkan kapabilitasnya menjadi pemain terbaik di dunia. Saya yakin kepindahannya ke Madrid tinggal menunggu waktu," pungkasnya.[initial]
Editorial - 10 Pesepakbola Wanita Terbaik Sepanjang Sejarah (ts/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Diintip Bayern, Madrid Siapkan Kontrak Baru
Liga Spanyol 15 Juli 2013, 21:31
-
Atletico Sudah Selevel Barca dan Madrid
Liga Spanyol 15 Juli 2013, 21:02
-
Arbeloa Bantah Terlibat Kecelakaan Kapal Pesiar
Bolatainment 15 Juli 2013, 19:45
-
Ronaldo Tak Menutup Pintu Bagi Monaco
Liga Spanyol 15 Juli 2013, 19:02
-
Video: Kompilasi 363 Gol Cristiano Ronaldo (2003-2013)
Open Play 15 Juli 2013, 18:51
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR