Keita pun berjanji akan berusaha mengikuti jejak Gerrard di klub berjuluk The Reds itu. Dia berjanji akan menjaga warisan nomor punggung itu dan menjaga penampilannya sepantas mungkin bagi nomor punggung delapan.
"Saya sadar bahwa ini adalah nomor besar di Liverpool dan saya sangat bersemangat mengenakannya," kata Keita dikutip dari tribalfootball. (tbf/dre)
Cinta Liverpool dan Delapan

Dikatakannya, sejak memastikan kepindahannya ke Liverpool musim lalu, Keita tak bisa menyembunyikan semangatnya. Dia selalu mengidolakan Liverpool sejak masih kecil, dan bermain di Liverpool adalah mimpi yang terwujud, terlebih dengan nomor delapan.
"Sejak saya sepakat gabung Liverpool, ayah saya banyak berbicara soal betapa dia menyukainya. Saat saya masih kecil kami biasa bermain sepak bola di jalanan mengenakan kostum Liverpool. Dia mencintai Liverpool kala itu saya masih usia 11 atau 12 tahun."
"Delapan adalah nomor yang selalu saya sukai. Itu juga nomor yang dikenakan ayah saya ketika dia masih bermain jadi ini spesial untuk saya," imbuh dia.
Bermain Seperti Gerrard

Lebih lanjut, Keita ternyata memang sering bermain peran sebagai Gerrard saat bermain bola dengan sang ayah dahulu, ketika dia masih kanak-kanak. Dia pun berusaha menjaga warisan Gerrard tanpa menempatkan tekanan berlebih pada dirinya.
"Ketika kami bermain, karena saya gelandang dan Steven Gerrard selalu jadi bos tim, saya harus menjadi dia. Saya tidak bisa menjadi pemain selain Gerrard. Saya pikir, saya ingin menjadi seperti dia."
"Saya tahu ini nomor punggung Steven namun saya tidak akan menempatkan tekanan berlebih pada diri saya sendiri. Ini hanyalah nomor dan apa yang anda kenakan di punggung anda tak terlalu penting," tegas Keita.
"Saya fokus menampilkan performa terbaik untuk klub ini dan berkontribusi pada tim." [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Liverpool Berani Beli Mahal Alisson Menurut Kewell
Liga Inggris 21 Juli 2018, 17:00
-
Roma Ingin Jumpa Alisson dan Mengalahkannya
Liga Champions 21 Juli 2018, 14:32
-
Keita Ingin Ikuti Jejak Gerrard Jadi Legenda Liverpool
Liga Inggris 21 Juli 2018, 13:37
-
Naby Keita Menolak Barcelona dan Bayern Munchen Demi Liverpool
Liga Inggris 21 Juli 2018, 10:42
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR