
Bola.net - David Raya belum tampil meyakinkan bersama Arsenal. Eks Liverpool David James yakin area tersebut bisa dieksploitasi oleh para pemain The Reds.
Liverpool dan Arsenal akan saling bentrok dalam lanjutan Premier League 2023/2024. Kedua tim akan menjalankan pertandingan di Anfield, Minggu (24/12/2023) dini hari WIB.
Raya bergabung dengan Arsenal dari Brentford pada awal musim ini. Kiper asal Spanyol tersebut langsung dipercaya menjadi kiper utama Arsenal.
Namun, Raya belum menunjukkan performa terbaiknya selama berseragam Arsenal. Dia tercatat sudah beberapa kali melakukan blunder.
David Raya Titik Lemah
Penampilan David Raya sejauh ini belum meyakinkan. David James berpendapat kalau mantan klubnya itu harus memanfaatkan kurangnya kepercayaan diri Raya.
"Arsenal punya kiper dalam diri David Raya yang, dari apa yang saya lihat, tidak sepenuhnya percaya diri,” kata James kepada instant casino.
“Jika dia tidak percaya diri, maka pertahanan Arsenal juga tidak akan percaya diri. Penempatannya jelas dipertanyakan dari sudut pandang saya, dan jika saya di Liverpool, saya akan menembak dari posisi yang konyol."
Liverpool Bisa Menang
James meyakini kalau Liverpool bisa mencetak gol ke gawang Arsenal. Dia memprediksi The Reds bakal memenangkan pertandingan ini.
“Dengan positioning Raya, ada peluang untuk mencetak gol dari titik yang biasanya tidak Anda lakukan, dan dengan kemampuan Mohamed Salah dan Trent Alexander-Arnold, mereka pasti bisa meraih kemenangan 1-0," ujar James.
Sumber: football365
Jadwal Pertandingan Arsenal Berikutnya
Pertandingan: Liverpool vs Arsenal
Kompetisi: Premier League
Venue: Anfield
Hari: Minggu, 24 Desember 2023
Jam: 00.30 WIB
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik tautan ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Siaran Live Streaming Premier League Liverpool vs Arsenal di Vidio
Liga Inggris 23 Desember 2023, 23:30
-
Jadwal Arsenal Hari Ini, Minggu 24 Desember 2023: Amankan Puncak dari Kejaran Liverpool
Liga Inggris 23 Desember 2023, 20:45
-
Kelemahan Arsenal yang Bisa Dieksploitasi Liverpool: David Raya
Liga Inggris 23 Desember 2023, 20:00
-
Jadwal Liverpool Hari Ini, Minggu 24 Desember 2023: Jinakkan Arsenal Demi Menuju Puncak
Liga Inggris 23 Desember 2023, 18:30
-
Liverpool dan Arsenal Sebaiknya Lupakan Douglas Luiz
Liga Inggris 23 Desember 2023, 17:40
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR