The Citizens saat ini memang sedang dilanda krisis penyerang. Manuel Pellegrini dikabarkan ingin merekrut Bony untuk menambah daya dobrak timnya. Bahkan agen dari pemain berusia 26 tahun itu mengklaim bahwa transfer kliennya ke City akan tuntas dalam beberapa hari mendatang.
"Bony baru berusia 26 tetapi City akan mendapatkan pemain di puncak kekuatannya. Ini adalah perpindahan yang bagus jadi kredit ditujukan kepada dia atas kerja kerasnya selama bertahun-tahun di Republik Ceko dan Belanda," tutur Keown kepada Daily Mail.
"Kompetisi di City akan ketat, tapi dia sudah tahu bagaimana rasanya tidak bermain di setiap pertandingan. Dia dirotasi oleh Garry Monk selama periode Natal sebagai persiapan agar Swansea bisa terbiasa tanpa kehadiran dia."
Bony sudah diberi kesempatan tampil 22 kali di semua ajang kompetisi dan sampai sejauh ini berhasil mencetak sembilan gol untuk The Swans.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajer Swansea Tak Tahu Seberapa Jauh Perkembangan Transfer Bony
Liga Inggris 8 Januari 2015, 23:55
-
Martinez: Everton Harus Sempurna Lawan Man City
Liga Inggris 8 Januari 2015, 17:56
-
Keown Dukung Bony Pindah Ke Man City
Liga Inggris 8 Januari 2015, 17:20
-
Wilfried Bony Semakin Dekat ke Man City
Liga Inggris 8 Januari 2015, 16:54
-
Cari Ganti Gerrard, Liverpool Sasar Milner
Liga Inggris 8 Januari 2015, 14:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR