The Times mengabarkan bahwa sejumlah sosok senior United telah menemui Van Gaal dan memberikan kritik terhadap metode pelatihan yang diterapkan sang manajer.
Disebutkan bahwa pertemuan yang juga dihadiri oleh Wayne Rooney dan Michael Carrick tersebut mengungkap bahwa para pemain merasa tak puas dengan sikap sang bos yang mengekang kreativitas mereka di atas lapangan.
"Harus ada keseimbangan yang baik antara manajer dan pemain. Tentu saja bos selalu punya hak mengambil keputusan akhir, namun amat penting untuk mendiskusikan hal tersebut," jelas Keown pada Daily Mail.
"Louis van Gaal adalah bos yang cerdas, namun ia punya ego besar dan ia merasa tahu yang terbaik. Jadi akan menarik melihat seberapa besar protes pemain akan berpengaruh pada taktiknya. Saya percaya markas latihan merupakan tempat yang vital dan lebih baik jika Anda bisa menjaga atmosfer di sana," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Ditegur Carrick dan Rooney karena Ruang Ganti Membosankan
Liga Inggris 11 September 2015, 23:59
-
Gerrard Masih Tak Terima Dianggap Pemain Biasa Oleh Ferguson
Liga Inggris 11 September 2015, 23:33
-
Mignolet Isyaratkan Lovren Akan Main Kontra MU
Liga Inggris 11 September 2015, 23:04
-
De Gea Bertahan di Manchester, Sang Kekasih Tetap Cinta
Bolatainment 11 September 2015, 22:13
-
Liverpool vs MU, Rodgers Pastikan Sturridge Masih Absen
Liga Inggris 11 September 2015, 21:13
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR