Bola.net - - Martin Keown mengaku ia menyesal usai gagal mendatangkan pemain Manchester United, Zlatan Ibrahimovic.
Mantan pemain Barcelona dan PSG itu dikabarkan pernah hampir bergabung dengan tim London Utara, namun menolak sesi trial yang ditawarkan oleh Arsene Wenger.
Sejak itu, Zlatan menikmati karir yang luar biasa di seantero Eropa dan kini ia membuktikan bisa bersinar di Inggris. Pemain berusia 35 tahun sudah mencetak total 26 gol di musim debutnya di Old Trafford dan membuat brace ketika klub memenangkan Piala Liga pekan lalu.
Keown pun mengaku amat menyesal jika mengingat bagaimana Ibra gagal bergabung dengan tim lamanya.
Martin Keown
"Saya menyesal Zlatan tidak pernah bergabung dengan Arsenal. Dia datang ke klub di 2000 sebagai pemain remaja dan dia memiliki fisik yang hebat, hingga banyak orang bercanda ia akan mengambil tempat saya sebagai bek," tutur Keown di Express.
"Bahkan saat itu anda sudah bisa melihat Ibrahimovic memiliki aura yang hebat. Sekarang dia bersinar di Manchester United. Ibra menolak trial di Arsenal, mengatakan dia tidak suka melakukan audisi, dan ada arogansi yang mirip dengan Cantona."
"Dia kembali ke sini di usia 35 dan membuktikan pada semua orang bahwa mereka salah."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal: Ibrahimovic Sedikit Lebih Unggul dari Cantona
Liga Inggris 1 Maret 2017, 21:33
-
Demi Beli Sanchez, Juve Siap Jual Dua Penyerangnya
Liga Italia 1 Maret 2017, 18:12
-
Arsenal Bikin Kualitas Ozil Menurun
Liga Inggris 1 Maret 2017, 17:23
-
Mau Wonderkid Ini, Duo London Diminta Siapkan 6 Juta Pounds
Liga Inggris 1 Maret 2017, 15:25
-
Tak Terpakai di Arsenal, Sevilla Siap Tampung Perez
Liga Inggris 1 Maret 2017, 15:03
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR