
Bola.net - Paul Parker punya saran untuk Erik Ten Hag terkait siapa gelandang yang harus ia datangkan di tahun 2023 nanti. Ia menilai manajer Manchester United itu harus mencoba untuk mendatangkan Declan Rice ketimbang Frenkie De Jong.
Sudah menjadi rahasia umum jika Manchester United sedang berburu gelandang baru. Erik Ten Hag ingin menambah kekuatan lini tengahnya usai sejumlah gelandang MU cabut di musim panas kemarin.
Nama Frenkie De Jong disebut-sebut jadi target transfer utama Manchester United di musim panas kemarin. Namun sayang karena satu dan dua hal transfer itu batal terjadi.
Ten Hag sendiri dikabarkan belum menyerah dengan kegagalannya merekrut De Jong. Sang manajer disebut-sebut akan mencoba untuk merekrut sang gelandang di tahun 2023 nanti.
Simak komentar Parker mengenai perburuan gelandang MU di bawah ini.
Lebih Baik Rice
Kepada Mybettingsites, Parker menyebut MU tidak perlu mengejar De Jong yang sudah terang-terangan menolak pindah ke Old Trafford.
Ia menilai lebih baik MU memfokuskan diri untuk merekrut Declan Rice di tahun 2023 nanti.
"Saya bisa bilang Declan Rice adalah opsi yang lebih bagus bagi Manchester United saat ini, jika mempertimbangkan apa yang sedang dikerjakan Erik Ten Hag di sana," ungkap Parker.
Kans Terbuka
Parker menyebut bahwa ada banyak klub yang berminat pada Rice. Namun ia menilai United punya kans untuk mengamankan jasa pemain West Ham tersebut.
Ia menyebut bahwa kuncinya saat ini United harus gerak cepat untuk mengamankan sang gelandang sebelum para rival mereka melakukan itu.
"Saya rasa United punya kans untuk transfer ini karena Manchester City kemungkinan besar tidak akan mengejarnya karena mereka sudah punya Kalvin Phillips. Liverpool mungkin akan berminat padanya karena mereka juga kekurangan gelandang," imbuhnya.
Harga Mahal
Jika Manchester United serius ingin merekrut Rice, mereka harus siap keluar uang dalam jumlah besar untuk mengamankan jasa sang gelandang.
West Ham dilaporkan ogah menjual pemain timnas Inggris itu di bawah angka 100 juta pounds di tahun 2023 nanti.
Klasemen Premier League
(Mybettingsites)
Baca Juga:
- Fabrizio Romano Sebut Satu Striker Berpotensi Merapat ke MU di Januari 2023, Siapa Dia?
- Peringatan untuk Erik Ten Hag: Casemiro Bisa Karatan Kalau Gak Jadi Starter!
- Erik Ten Hag Minta Semua Negosiasi Kontrak Baru Pemain MU Ditunda, Ada Apa?
- Terus Jadi Pemain Cadangan, Erik Ten Hag Salut dengan Profesionalitas Cristiano Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Siaran Live Streaming Omonia Nicosia vs MU Hari Ini, 6 Oktober 2022
Liga Eropa UEFA 6 Oktober 2022, 23:05
-
Anthony Martial Siap Perpanjang Kontrak di MU, Tapi...
Liga Inggris 6 Oktober 2022, 22:38
-
Prihatin, Patrice Evra Tuntut Erik Ten Hag Segera Mainkan Cristiano Ronaldo Lagi
Liga Inggris 6 Oktober 2022, 21:24
-
Fabrizio Romano: Manchester United Dekati Antoine Griezmann Itu Hoax!
Liga Inggris 6 Oktober 2022, 21:09
LATEST UPDATE
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37

























KOMENTAR