Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp memberikan kabar terbaru seputar kondisi Joe Gomez. Bek Liverpool itu dipastikan harus naik meja operasi untuk penyembuhan cederanya.
Gomez sendiri sudah menepi dari tim utama Liverpool sejak bulan Desember kemarin. Ia mengalami retak pada kakinya, sehingga ia tidak bisa membela skuat The Reds.
Menurut informasi yang beredar, pada awalnya pihak Joe Gomez tidak akan menjalani operasi. Ia kabarnya akan mendapatkan terapi tertentu agar retakan itu bisa pulih dengan sendirinya.
Namun baru-baru ini Klopp mengakui bahwa Gomez kemungkinan besar harus naik meja operasi setelah proses penyembuhannya tidak berjalan lancar. "Itu [proses operasi] mungkin harus kami lakukan," buka Klopp seperti yang dikutip Sportsmole.
Baca kondisi terkini dari Gomez selengkapnya di bawah ini..
Tidak Berjalan Sesuai Rencana
Klopp mengakui bahwa pihaknya tidak menyangka bahwa Gomez harus naik meja operasi.
Klopp menyebut tim medisnya memperkirakan sang pemain bisa pulih tanpa harus menjalani operasi, namun situasi tidak berjalan sesuai rencana sehingga sang pemain harus menjalani operasi.
"Situasi ini bukanlah sesuatu yang kami inginkan. Kita akan lihat nanti bagaimana kami harus menangani situasi ini."
Butuh Waktu
Klopp juga menyebut dengan naiknya Gomez ke meja operasi, rencana pemulihan sang pemain akan berubah.
Ia menyebut Gomez bakal absen lebih lama untuk menyembuhkan luka operasinya tersebut.
"Satu hal yang pasti, dia [Gomez] buituh lebih banyak waktu sekarang. Proses penyembuhannya akan makan waktu yang lebih lama, dan saya tidak bisa bicara lebih dari ini." tandasnya.
Penampilan Apik
Sebelum cedera, Gomez merupakan bek pilihan utama Klopp di mana ia membuat 18 penampilan di lini pertahanan The Reds.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Main Tidak Maksimal, Liverpool Dinilai Buang-Buang Peluang Juara
Liga Inggris 2 Februari 2019, 23:00
-
Carragher: Belum Saatnya Liverpool Bicara Trofi Juara!
Liga Inggris 2 Februari 2019, 22:40
-
Emery Terinspirasi Dengan Liverpool Era Jurgen Klopp
Liga Inggris 2 Februari 2019, 14:59
-
Klopp: Joe Gomez Segera Naik Meja Operasi
Liga Inggris 2 Februari 2019, 10:01
-
Hadapi Bayern, Liverpool Tak Akan Diperkuat Van Dijk dan Gomez
Liga Champions 2 Februari 2019, 02:25
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR