Liverpool sendiri akan melakukan persiapan lebih matang dengan Klopp yang datang ke Anfield sejak bulan Oktober lalu. Manchester City sudah pasti akan ditangani Josep Guardiola. Manchester United juga dipercaya akan melakukan perubahan untuk menyambut musim baru.
Tak ketinggalan Arsenal, yang musim ini dekat dengan gelar juara dan musim depan akan kembali berjuang jika gagal tahun ini.
"Pep Guardiola akan datang ke Man City dan kita akan terpesona bagaimana tim ini mengalami perubahan. Manchester United juga sedang melakukan rekonstruksi juga. Saya tak tahu apa yang akan terjadi tapi yang pasti akan melibatkan banyak uang," kata Klopp pada Sport1.
"Arsenal tampaknya tak akan menjadi juara tahun ini, yang bukan berarti akan mengatakan musim depan: 'Kami telah berusaha, sekarang kami telah berhenti'. Dan Chelsea akan mendapatkan pelatih baru. Di Inggris, semua itu akan membuat meledak," pelatih asal Jerman tersebut yakin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp: Liverpool vs Tottenham Seperti Laga Final
Liga Inggris 1 April 2016, 23:24
-
Klopp: Liga Inggris Musim Depan Akan Meledak
Liga Inggris 1 April 2016, 18:52
-
Raiola Akan Yakinkan Milan agar Permanenkan Balotelli
Liga Italia 1 April 2016, 18:18
-
Klopp: Liverpool Tak Hanya Cari Pemain Dari Jerman Saja
Liga Inggris 1 April 2016, 10:46
-
Legenda Liverpool Minta Klopp Beli Gotze
Liga Inggris 1 April 2016, 08:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR