
Bola.net - - Bristol City secara mengejutkan mampu mengalahkan Manchester United di babak perempat final Piala Liga Inggris pada hari Kamis di Stadion Ashton Gate. Namun siapa sangka klub ini ternyata pernah hampir gulung tikar.
Bristol mampu mengalahkan MU setelah unggul lebih dulu pada menit 51 lewat gol Joe Bryan. Kubu Jose Mourinho sempat memberikan gol balasan berkat sepakan Zlatan Ibrahimovic. Namun MU harus mengakui keunggulan The Robins setelah Korey Smith mencetak gol penentu di menit-menit akhir.
Bristol akan bermain di semifinal dalam kompetisi Carabao Cup ini. Mereka akan bersaing menuju juara bersama dengan Manchester City, Chelsea dan Arsenal.
Klub yang berdiri sejak 123 tahun lalu ini bukan hanya kali ini saja melaju di partai semi final. Sebelumnya tercatat dua kali Bristol pernah melaju ke empat besar dalam kompetisi ini yaitu pada musim 1970/71 dan 1988/89.
Sudah lama klub yang pernah menjadi runner up di Piala FA pada tahun 1909 ini tak bermain di Premier League. Terakhir kali mereka bermain di kasta tertinggi dalam sepakbola Inggris yaitu pada tahun 1980.
Dua tahun kemudian setelah itu, klub ini pernah hampir gulung tikar. Mereka pernah mengalami krisis finansial sehingga tak mampu membayar para pemainnya. Dana operasional untuk klub pun terbatas sehingga tak mampu merawat stadion. Masalah tersebut membuat mereka terjerembab di liga kasta kedua di Inggris hingga saat ini.
Dan di akhir tahun 2017 ini, mereka justru membuat kejutan dengan mengalahkan Manchester United yang musim lalu menjadi juara di Piala Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 Desember 2017, 23:26

-
Kiper Terbaik EPL Sejauh Ini Adalah Ederson, Bukan De Gea
Liga Inggris 21 Desember 2017, 20:22
-
Pogba Lewat! Alexis Sanchez Dapat Tawaran Masif dari City
Liga Inggris 21 Desember 2017, 15:50
-
Bakal Dicomot dari Madrid, Kovacic Dikontak MU
Liga Spanyol 21 Desember 2017, 15:40
-
Jangan Anggap Kemenangan Bristol atas MU Kebetulan, Ini Buktinya
Liga Inggris 21 Desember 2017, 15:29
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR