Penampilan RObin van Persie akhir-akhir ini memang mendapatkan banyak sorotan. Pemain Belanda berusia 31 tahun tersebut baru mencetak empat gol dalam 13 penampilannya musim ini.
Meskipun mendapatkan banyak kritik, namun bagi Koeman, Van Persie tetaplah pemain berbahaya dan salah satu yang terbaik.
"Van Persie adalah salah satu striker terbaik. Dia menunjukkan itu dan mencetak gol hebat melawan Hull City," kata Koeman.
"Bila anda seorang pemain level atas dan tak mencetak gol atau tim anda tak menang, anda akan mendapat kritik. Van Persie adalah pemain hebat dan merupakan salah satu striker Belanda terbaik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'David de Gea Punya Karakter Hebat'
Liga Inggris 8 Desember 2014, 21:48
-
Koeman: Van Persie Salah Satu Striker Terbaik Dunia
Liga Inggris 8 Desember 2014, 21:16
-
Juan Mata Inginkan Kemenangan Kelima Beruntun
Liga Inggris 8 Desember 2014, 19:38
-
Van Gaal: Falcao Tak Suka Cadangan? Dia Harus Patuhi Saya!
Liga Inggris 8 Desember 2014, 19:25
-
Van Gaal: Kebugaran Falcao Kurang
Liga Inggris 8 Desember 2014, 18:38
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR