Nama Vardy sebelumnya sangat santer dikaitkan kepindahannya ke Arsenal. Bahkan sebelum Euro 2016 lalu, Vardy diklaim segera berganti kostum The Gunners.
Namun Vardy akhirnya memutuskan masa depannya di tengah berlangsungnya Euro 2016 lalu. Penyerang 29 tahun tersebut memutuskan untuk tetap bertahan di King Power Stadium.
"Sudah bisa diduga bahwa klub-klub akan tertarik pada Vardy, tapi dia telah membuktikan komitmennya pada Leicester," ujarnya kepada Daily Mail.
"Dia menjadi pemain yang lebih percaya diri saat ini, dia membuktikannya bersama Leicester dan di tingkat internasional bersama Inggris," sambungnya.
"Dan sekarang kami akan tampil di Liga Champions, jadi tak ada alasan bagi Vardy untuk meninggalkan Leicester," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liburan Usai, Ibrahimovic Akhirnya Gabung Skuat MU
Liga Inggris 26 Juli 2016, 23:38
-
Ini Tekad Henderson di Liverpool Jelang Dimulainya Musim Baru
Liga Inggris 26 Juli 2016, 23:21
-
Transfer Talisca ke Liverpool Terancam Gagal
Liga Inggris 26 Juli 2016, 23:01
-
Matic Sambut Kante Dengan Pujian
Liga Inggris 26 Juli 2016, 22:35
-
Ini yang Perlu Dilakukan MU untuk Sukseskan Transfer Pogba
Liga Inggris 26 Juli 2016, 22:18
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR