Meski demikian, bek Manchester City itu percaya bahwa rekannya punya lebih dari cukup talenta untuk mengatasi dua bintang Barcelona lainnya, Neymar dan Luis Suarez.
"Aguero memiliki level permainan yang sama dengan dua pemain depan Barcelona (kecuali Messi). Satu hal yang hebat tentang Messi adalah konsistensi. Anda bisa menjadi Messi selama satu hari, namun ia akan jadi Messi setiap hari, mencetak dua atau tiga gol," tutur Kompany pada Marca.
"Jika Kun tengah ada di hari terbaiknya, ia merupakan pemain yang luar biasa dan tak ada yang lebih hebat darinya. Namun konsistensi-lah yang membuat Messi menjadi seorang Messi dan hal yang sama berlaku pada Ronaldo," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bony Sadar Tak Mungkin Tampil Reguler di City
Liga Inggris 24 Februari 2015, 22:53 -
Bony Ingin Cicipi Debut di Liga Champions
Liga Champions 24 Februari 2015, 22:36 -
Suarez Optimis Barca Bisa Atasi Man City
Liga Champions 24 Februari 2015, 22:19 -
Souness: Barcelona Binatang Yang Berbahaya!
Liga Champions 24 Februari 2015, 22:10 -
Caballero Bahagia Malaga Bisa Kalahkan Barca
Liga Spanyol 24 Februari 2015, 21:59
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR