Klub yang diasuh oleh Manuel Pellegrini itu baru saja sukses mengunci gelar juara Premier League dengan menang atas West Ham di matchday terakhir. Menurut Kompany, masa depan kini amat cerah untuk tim yang ia pimpin itu.
"Kami membangun sebuah klub, bukan hanya tim yang memenangkan trofi lagi dan lagi, kami membangun sebuah klub," tutur Kompany pada reporter.
"Masa lalu adalah masa lalu, namun saya yakin kami punya tempat di masa depan. Itulah mengapa saya antusias berada di sini. Itulah mengapa saya yakin kami harus lebih baik. Jika kami ingin menjadi klub besar, maka trofi ini harus jadi satu dari banyak trofi lainnya," pungkasnya.
City unggul dari runner-up Liverpool dengan selisih dua angka. [initial]
Baca Juga:
- Giggs Akan Tentukan Masa Depannya Pekan Mendatang
- 'Pellegrini Telah Sukses, Kompany Kapten Fantastis'
- Torres dan Ba Dipertahankan, Eto'o Akan Tinggalkan Chelsea
- Wenger: Liverpool, Chelsea dan Arsenal Frustrasi
- 'Kemenangan Man City Akan Lukai Hati Penggawa MU'
- Pellegrini: Manchester City Pantas Raih Lebih Banyak Trofi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hart: Juara Musim Ini Lebih Baik Ketimbang Dua Tahun Lalu
Liga Inggris 12 Mei 2014, 22:34
-
Xavi Jadi Rebutan Klub Elit EPL
Liga Inggris 12 Mei 2014, 22:28
-
Mata Siap Bantu MU Rebut Trofi EPL Musim Depan
Liga Inggris 12 Mei 2014, 21:54
-
Fowler Anggap Liverpool Semakin Kuat Musim Depan
Liga Inggris 12 Mei 2014, 21:54
-
Johnson: Ada Carra, Liverpool Juara
Liga Inggris 12 Mei 2014, 18:50
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR