Nama terakhir memang santer dikaitkan dengan kepindahannya ke klub-klub besar Eropa setelah tampil gemilang musim lalu. Namanya terlibat dalam 42 gol Wolfsburg musim ini, sebuah catatan gemilang dari pemain 23 tahun ini.
Dan dikatakan Kompany, dirinya sangat yakin bahwa De Bruyne, dengan bakat dan kualitasnya, akan sangat berguna bagi Manchester City andai memang benar bergabung musim panas ini.
"De Bruyne adalah bakat fenomenal. Dia seorang pengubah permainan. Dia efisien di depan gawang, tapi juga pengumpan yang hebat, di mana mungkin itu mungkin kualitas terbesarnya," ujarnya seperti dilansir Goal.
"Saya mencoba untuk tak terlalu banyak mempengaruhi, tapi saya akui bahwa ia adalah seorang bakat luar biasa dan setiap tim menginginkannya. Dia akan membuat tim lebih kuat," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompany Idamkan De Bruyne di Manchester City
Liga Inggris 19 Juni 2015, 23:19
-
Aguero Menyerah Bujuk Messi Gabung Manchester City
Liga Inggris 19 Juni 2015, 22:45
-
'Madrid Mau De Gea, Bukan Sterling atau Aguero'
Liga Inggris 19 Juni 2015, 11:45
-
Milan Saingi Inter Kejar Jovetic
Liga Italia 19 Juni 2015, 09:50
-
City Siap Saingi Tawaran Pamungkas PSG untuk Pogba
Liga Inggris 19 Juni 2015, 09:17
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR