The Gunners tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara, di belakang Manchester City, dan bek Prancis percaya timnya bisa terus ada di papan atas hingga akhir musim.
"Ya, (ini bisa jadi tahunnya Arsenal-red). Jika kami bisa tampil konsisten seperti di 20 menit pertama melawan Manchester United, ya, kami boleh punya ambisi menjadi juara. Namun jika kami bermain seperti melawan Olympiakos, kami takkan bisa finish empat besar," tutur Koscielny pada laman resmi klub.
"Kami punya skuat yang bagus, berkualitas. Kami harus konsisten, untuk bisa juara. Ini adalah maraton. Tiap pekan ada laga yang sulit.
"Kami harus punya ambisi yang sama, bahkan jika kami tahu kami tak bisa terus menunjukkan yang terbaik. Namun kami harus solid di lini belakang dan ketika menyerang." [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teror Paris Masih Membekas Dalam Memori Koscielny
Liga Inggris 19 November 2015, 22:56
-
Sanchez dan Ozil Belum Akan Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 19 November 2015, 21:02
-
Arsenal Hargai 'Batman' 42 Juta Pounds
Liga Inggris 19 November 2015, 20:48
-
Wenger: Saya Berada Tak Jauh Dari TKP Teror Paris
Bolatainment 19 November 2015, 20:47
-
Chambers Akui Kesulitan Hadang Alonso & Thiago
Liga Champions 19 November 2015, 19:36
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR