Bola.net - - Alexandre Lacazette berbicara soal kerja sama yang ia bangun bersama Anthony Martial, usai dua pemain itu menunjukkan penampilan apik ketika Prancis bermain imbang 2-2 melawan Jerman kemarin.
Striker Manchester United melepas assist yang berbuah gol pembuka Lacazette, sementara pemain mencetak gol keduanya usai bekerja sama dengan Kylian Mbappe.
Lacazette dan Arsenal akan bersaing untuk memperebutkan tempat di skuat Prancis jelang Piala Dunia 2018, namun pemain termahal Arsenal percaya ia bisa bermain bersama rivalnya di United.
Ditanya soal hubungannya dengan Martial dan Mbappe, Lacazette mengatakan di Metro: "Bagus sekali, seperti ketika berlatih."
Alexandre Lacazette
"Kami berdua bekerja sama dengan baik, keduanya adalah pemain berkualitas, mudah sekali untuk beradaptasi dengan para pemain ini."
"Didier Deschamps memberikan kami kebebasan untuk menempati semua area di lini depan. Dia mengatakan tidak ada masalah jika kami harus melakukan improvisasi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Punya Klausul Rilis 198 Juta Pounds di PSG
Liga Eropa Lain 16 November 2017, 17:32
-
Ceballos: Pintu Madrid Terbuka untuk Neymar
Liga Spanyol 16 November 2017, 15:50
-
Chelsea dan City Sudah Ajukan Penawaran untuk Messi
Liga Spanyol 16 November 2017, 14:50
-
Alba Tak Bisa Bayangkan Neymar Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 16 November 2017, 14:20
-
Lacazette Sanjung Kualitas Anthony Martial
Liga Inggris 16 November 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR