Kedatangan Jose Mourinho sebagai manajer baru United membuat masa depan Schweinsteiger penuh dengan spekulasi. Banyak pihak menyebut bahwa ia tidak masuk dalam rencana Mourinho musim depan, di mana terakhir kali ia dibiarkan berlatih sendiri di Carrington saat tim yang lain mempersiapkan laga kontra Galatasaray.
Lahm sendiri enggan berkomentar mengenai masa depan mantan rekannya tersebut, namun ia percaya temannya itu akan menemukan jalan keluar yang terbaik bagi dirinya. "Pertama, saya memang mengikuti semua perkembangannya, namun saya tetap orang luar dalam topik ini, jadi saya tidak mau memberikan prediksi mengenai masa depannya" ungkap Lahm seperti yang dilansir Soccerway.
"Dia [Schweinsteiger] adalah pemain yang berpengalaman. Dia sudah melihat banyak hal dalam karirnya. Jika ada orang yang tahu apa yang harus ia lakukan saat ini, maka orang itu adalah Bastian sendiri" tutup mantan kapten Timnas Jerman tersebut.[initial]
Baca Juga:
- Zlatan Indikasikan Transfer Pogba Segera Selesai
- Rashford: Saya Ingin Belajar Banyak Dari Ibrahimovic
- Gol Salto Jadi Perkenalan Ibrahimovic Dengan Manchester United
- Highlights Friendly: Manchester United 5 - 2 Galatasaray
- Comeback Sempurna Manchester United di Swedia
- Sir Alex Sudah Restui Mega Transfer Pogba
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Tinggalkan Hotel Tim MU dan Menginap di Hotel City
Bolatainment 31 Juli 2016, 23:34
-
Eric Bailly: Saya Gabung MU Karena Mourinho
Liga Inggris 31 Juli 2016, 23:05
-
Karena Soda, Giggs Pernah Damprat Ronaldo
Liga Inggris 31 Juli 2016, 23:01
-
Pertahanan Masih Buruk, MU Bidik Bek Timnas Portugal
Liga Inggris 31 Juli 2016, 21:35
-
Ketika Ibrahimovic Kagum Lihat Aksi Rashford
Open Play 31 Juli 2016, 21:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR