Bola.net - - Eks Presiden , Joan Laporta, yakin bahwa Josep Guardiola akan menjadi sosok manajer yang sukses di Manchester City.
Guardiola merupakan pelatih top yang pernah membawa Barcelona memasuki era tersukses mereka di musim 08/09, di mana mereka total memenangkan enam trofi selama 16 bulan.
Pep kini menangani City dan ia menutup musim perdananya di 16/17 lalu dengan rekor nirgelar. Namun demikian, Laporta yakin eks manajer Barca itu akan sukses membuktikan kemampuannya di Inggris musim depan.
Josep Guardiola
"Mereka bekerja dengan amat baik untuk musim baru," tutur Laporta menurut Goal International.
"Dengan pemain yang mereka beli saya bisa tahu mereka bekerja dengan baik. Dan tim yang sekarang sudah memainkan setahun dengan sistem Guardiola, mereka akan lebih menyatu, dan saya yakin City akan jadi salah satu rival yang harus dikalahkan tahun ini."
"Saya tahu Pep, mereka akan bermain amat bagus. Txiki juga ada di sana, Ferran juga, mereka akan harus dikalahkan tim lainnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernardo Silva Debut Kontra West Ham?
Liga Inggris 4 Agustus 2017, 11:48
-
Walker: City Ancaman Serius Untuk Premier League
Liga Inggris 4 Agustus 2017, 10:25
-
Walker Ogah Pikirkan Label Harganya
Liga Inggris 4 Agustus 2017, 10:15
-
Pelatih Leicester City Bahagia Gaet Iheanacho dari Man City
Liga Inggris 4 Agustus 2017, 09:31
-
Laporta: Pep Akan Jadi Juara di Inggris
Liga Inggris 4 Agustus 2017, 09:10
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR