Semenjak mengeluh sakit pada perutnya dan diharuskan menjalani operasi pada September lalu kondisi Walcott memang belum sepenuhnya bugar. Kini Wenger bisa menjamin bahwa pemain berusia 24 tahun sudah dalam kondisi yang bugar saat melawat ke Etihad nanti.
"Pekan ini Ia telah kembali ke level normal. Saya kemarin memberinya waktu untuk memulihkan kondisinya. Dia baru saja menjalani operasi, pasti membutuhkan waktu untuk kembali ke kondisi puncak. Saya masih belum menentukan (apakah dia akan tampil sebagai starter)," ungkap Wenger seperti dilansir ESPN.
Bugarnya kondisi Wallcott bagi The Gunners merupakan di saat yang tepat, di mana jadwal mereka tengah padat-padatnya jelang pergantian tahun. Walcott telah dipercaya turun dalam empat laga terakhir sebagai pemain pengganti dengan total 63 menit bermain.[initial]
(espn/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan City, Kondisi Walcott Bugar
Liga Inggris 13 Desember 2013, 22:56
-
Pellegrini Inginkan Kemenangan Lawan Arsenal
Liga Inggris 13 Desember 2013, 22:52
-
Hadapi City, Wenger Ingin Buat Perbedaan Besar di Klasemen
Liga Inggris 13 Desember 2013, 19:33
-
Wenger: Saya Tak Iri Dengan Skuat Manchester City
Liga Inggris 13 Desember 2013, 19:14
-
Rafael Bersyukur MU Terhindar Dari Bayern
Liga Champions 13 Desember 2013, 17:55
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR