Bola.net - - Sebuah peringatan diberikan Sokratis Papasthathopulos kepada Arsenal. Sokratis menyebut timnya tidak boleh jumawa saat menghadapi Manchester United pada tengah pekan ini.
Arsenal sendiri memang tengah berada dalam periode yang bagus. Kemenangan 4-2 mereka atas Tottenham Hotspur di akhir pekan kemarin membuat mereka belum tersentuh kekalahan di 19 laga terakhir mereka di semua kompetisi.
Pada tengah pekan ini, The Gunners akan kembali menghadapi lawan berat. Mereka akan mengunjungi markas Manchester United di pertandingan pekan ke 15 EPL musim ini.
Namun Sokratis menilai Arsenal tidak boleh besar kepala di markas MU hanya karena mereka tengah berada dalam momentum yang baik. "Kemenangan ini [vs Tottenham] memang penting, namun pertandingan berikutnya [vs MU] menjadi pertandingan yang lebih penting lagi," buka Sokratis kepada Goal International.
Baca komentar lengkap sang bek di bawah ini.
Jaga Performa
Sokratis menilai bahwa Manchester United bukanlah lawan yang bisa dipandang sebelah mata oleh Arsenal.
Untuk itu Sokratis berharap timnya bisa menjaga level permainan mereka seperti saat ini dan tidak besar kepala saat bertamu ke Old Trafford nanti.
"Jika kami ingin melanjutkan tren positif ini, maka kami harus bermain seperti hari ini melawan Manchester United nanti. Kami masih butuh memperbaiki beberapa hal tetapi secara keseluruhan kami sudah tampil lebih baik."
Bahagia
Sokratis juga mengaku senang bisa membungkam Tottenham Hotspur pada akhir pekan kemarin.
Ia menyebut bahwa keberhasilannya membuat Harry Kane tidak berkutik pada laga itu merupakan sebuah pencapaian yang bagus dalam karirnya.
"Dia [Kane] adalah pemain yang sangat bagus. Dia adalah salah satu striker terbaik dunia, namun tidak untuk hari ini." tandasnya.
Jaga Peringkat
Arsenal membutuhkan poin penuh untuk mempertahankan posisi mereka di peringkat 4 klasemen sementara EPL musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Kesulitan Racik Tim Terbaiknya Jelang Lawan Arsenal
Liga Inggris 4 Desember 2018, 22:26
-
Juventus Masih Buka Pintu Kembali Untuk Paul Pogba
Liga Inggris 4 Desember 2018, 22:00
-
Mourinho Ralat Ucapannya Soal Keajaiban untuk Masuk Top 4 EPL
Liga Inggris 4 Desember 2018, 21:54
-
Seperti Arjen Robben, Jose Mourinho Diklaim Bunuh Bakat Besar Marcus Rashford
Liga Inggris 4 Desember 2018, 21:40
-
Mourinho: MU Harusnya Tak Pernah Boleh Ada di Peringkat Tujuh
Liga Inggris 4 Desember 2018, 21:23
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:56
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR