Bola.net - - Legenda , Thierry Henry menyarankan kepada Wayne Rooney untuk mengikuti kata hatinya sendiri dalam menentukan pilihan. Termasuk jika memang Rooney ingin ambil bagian bermain di kompetisi Tiongkok.
Rooney belakangan dikabarkan akan pindah ke Tiongkok. Namun, kapten Manchester United sudah dipastikan tetap akan bertahan di Inggris dan berjuang mendapatkan posisi di tim racikan Jose Mourinho.
"Saya menyarankan dia melakukan apa yang memang dia inginkan. Jangan dengarkan orang lain dan berbahagialah," buka Henry kepada Sky Sport.
"Anda telah mendapatkan tawaran yang bagus dan jika ingin pergi ke Tiongkok, pergilah ke Tiongkok jika itu memang akan membuat Anda bahagia. Begitu juga dengan kebahagiaan keluarga Anda," sambungnya.
Henry melihat Rooney saat ini berada dalam tekanan yang besar. Usianya baru 31 tahun, jika pindah ke Tiongkok, ia akan mendapatkan banyak cibiran. Namun, jika tetap bertahan di Inggris, bukan tidak mungkin karirnya semakin meredup.
"Saya tahu bahwa banyak orang berkata ini terlalu dini untuk Rooney dan dia harus kembali ke Everton. Tapi jika itu tidak berjalan dengan baik, orang akan mengatakan harusnya Rooney pindah ke Tiongkok."
"Berbahagialah, Anda sudah memberi banyak sumbangan untuk sepakbola. Bukan hanya untuk Inggris, tapi juga untuk dunia. Jadi, pikirkanlah dengan keluarga Anda, pelatih dan tim. Lakukan apa yang harus Anda lakukan. Saya rasa dia layak untuk memilih," tutup Henry.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Merasa Senasib dengan Ranieri
Liga Inggris 24 Februari 2017, 23:29
-
Legenda Arsenal Dukung Rooney ke Tiongkok
Liga Inggris 24 Februari 2017, 22:51
-
Mourinho Pakai Kaos 'CR' untuk Claudio Ranieri
Liga Inggris 24 Februari 2017, 22:03
-
16 Besar Liga Europa 2016-17, MU Jumpa Rostov
Liga Eropa UEFA 24 Februari 2017, 19:24
-
Atletico Pertahankan Griezmann Hingga Tahun 2018
Liga Spanyol 24 Februari 2017, 18:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR